Kenali dan Cermati Ciri-ciri Keaslian Uang Rupiah Kertas Tahun Emisi 2022

- 18 Agustus 2022, 14:49 WIB
Uang Rupiah Kertas Tahun Emisi 2022
Uang Rupiah Kertas Tahun Emisi 2022 /

 

PORTAL PEKALONGAN - Kenali dan cermati ciri-ciri keaslian uang rupiah kertas tahun emisi 2022.


Perry Warjiyo, Gubernur Bank Indonesia (BI), dan Sri Mulyani, Menteri Keuangan resmi meluncurkan 7 uang baru 2022 dengan desain baru pada Kamis, 18 Agustus 2022.


Bank Indonesia telah mengesahkan, mengeluarkan, dan menyalurkan ketujuh uang kertas baru Tahun Emisi 2022 sejak peringatan HUT ke-77 Kemerdekaan RI pada Rabu, 17 Agustus 2022.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPAS Kelas 4 SD Halaman 49-50, Apa yang Terjadi Ketika Lilin Dipanaskan Menggunakan Api?


Uang tersebut terdiri atas pecahan Rp100.000, Rp50.000, Rp20.000, Rp10.000, Rp5.000, Rp2.000, dan Rp1.000.


Bank Indonesia juga menegaskan terdapat tiga aspek inovasi penguatan uang tahun emisi 2022. Di antaranya desain warna yang lebih tajam, unsur pengaman yang lebih andal, dan ketahanan bahan uang yang lebih baik.

Dilansir Portalpekalongan.com dari laman resmi Bank Indonesia bi.go.id, ada beberapa ciri keaslian yang bisa dikenali dan dicermati saat bertransaksi menggunakan uang Rupiah kertas tahun emisi 2022.

Pengguna dapat mengecek keaslian uang kertas Rupiah Tahun Emisi 2022 dengan tiga cara, yaitu dilihat, diraba, diterawang.

Baca Juga: Dr. Zaidul Akbar: Waspada! 6 Tanda Ini, Jika Ada, Berarti Tubuh Anda Perlu Detox

Halaman:

Editor: Arbian T

Sumber: bi.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah