Cepat Cair! Ini Syarat dan Cara Pinjam Uang di Shopee Pinjam

Tayang: 15 Mei 2024, 09:00 WIB
Penulis: Ali A
Editor: Tim Portal Pekalongan
SPinjam
SPinjam /Ali A/

PORTAL PEKALONGAN - JAKARTA - Butuh uang mendadak. Tabungan tipis mau habis? Salah satu solusinya, yakni pinjam uang di Shopee.

Emangnya Shopee meminjamkan uang cash? Benar, bukan Shopee PayLater, sekarang ini ada pula Shopee Pinjam atau SPinjam

Nih tak jelasin agar kamu paham. SPinjam adalah produk pinjaman tunai yang ditawarkan untuk Pengguna Shopee, ShopeePay.

Baca Juga: Undip Gratiskan 60 Warga Miskin Jepara Kuliah di FPIK, Rektor Prof Suharnomo: Kita Keroyok Kemiskinan Ekstrem

SPinjam memiliki fitur pengajuan yang mudah dan aman.

SPinjam aman dan terpercaya karena dikelola langsung oleh PT Lentera Dana Nusantara dan diawasi langsung oleh OJK (Otoritas Jasa Keuangan).

Bagaimana cara pinjam uang di Shopee Pinjam agar cepat cair?

Inilah syarat dan cara pinjam uang di Shopee Pinjam agar cepat cair

Baca Juga: Pakai DANA Kamu Bisa Bayar di Banyak Aplikasi, Begini Cara Sambungin DANA ke App Store dan Google Play!

Halaman:

Sumber: Shopee


Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub