6 Rekomendasi Website Cari Kerja Freelance Terbaik, Cocok untuk Mahasiswa yang Cari Uang Saku Tambahan

- 22 Mei 2024, 17:00 WIB
Ilustrasi 6 Rekomendasi Website Cari Kerja Freelance Terbaik
Ilustrasi 6 Rekomendasi Website Cari Kerja Freelance Terbaik /PIXABAY/Startupstockphotos

Situs ini memiliki sistem yang mirip dengan Projects.co.id namun dengan jangkauan yang lebih luas.

Baca Juga: Nge-game di Shopee Games, Kumpulkan Koin, Tunggu Kejutan yang Menggembirakan

3. Sribulancer

Sribulancer adalah platform lokal Indonesia yang berbeda dari Projects.co.id dan Upwork.

Di Sribulancer, freelancer menawarkan jasa mereka dan menunggu klien untuk memilih layanan mereka.

4. Fastwork

Fastwork adalah platform lain yang populer di Indonesia untuk pekerjaan freelance. Mirip dengan Sribulancer, freelancer menawarkan jasa mereka dan menunggu klien.

5. Fiverr

Fiverr adalah platform global yang memungkinkan freelancer menawarkan jasa mereka mulai dari $5. Platform ini sangat populer dan memiliki banyak kategori jasa.

6. Freelancer.com

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: youtube Velysia Zhang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah