Kunci Jawaban Latihan Soal ASPD Bidang Matematika SMP Kelas 9: Aritmatika Sosial, Contoh Soal Jelang ASPD Tahu

- 18 Mei 2022, 05:46 WIB
Ilustrasi kunci jawaban latihan soal ASPD Bidang Matematika SMP Kelas 9: Aritmatika Sosial, contoh soal  jelang ASPD Tahun 2022
Ilustrasi kunci jawaban latihan soal ASPD Bidang Matematika SMP Kelas 9: Aritmatika Sosial, contoh soal jelang ASPD Tahun 2022 /Pixabay.com/@BLoafX

4. Seorang pedagang mendapat untung sebesar Rp12.000,00 dari sebuah barang dagangannya. Jika keuntungan tersebut 10% dari harga pembelian barang tersebut, maka harga penjualan barang tersebut adalah... .
A. Rp112.000,00
B. Rp120.000,00
C. Rp132.000,00
D. Rp140.000,00

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal ASPD Bidang Matematika SMP Kelas 9: Himpunan, Contoh Soal Jelang ASPD Tahun 2022

5. Sebuah toko memberikan diskon 25% untuk baju dan 20% untuk lainnya. Fida membeli sebuah baju seharga Rp120.000,00 dan sebuah tas seharga Rp150.000,00. Jumlah uang yang harus dibayar Fida untuk pembelian sebuah baju dan sebuah tas adalah... .
A. Rp210.000,00
B. Rp200.000,00
C. Rp190.000,00
D. Rp180.000,00

6. Sebuah koperasi memberikan bunga pinjaman 1,5% per bulan pada anggotanya. Jika Usi menabung sebanyak Rp 400.000,00. Berapakah jumlah tabungan Usi selama 8 bulan…..
A. Rp. 725.000,00
B. Rp. 620.000,00
C. Rp. 580.000,00
D. Rp. 448.000,00

7. Pak Yanto meminjam uang Rp5.000.000,00 di sebuah koperasi dengan bunga 6 % per tahun. Jika pak Yanto ingin melunasi pinjamannya dengan angsuran selama 10 kali yang besarnya sama pada tiap akhir bulan, maka besarnya angsuran adalah ....
A. Rp525.000,00
B. Rp530.000,00
C. Rp560.000,00
D. Rp750.000,00

8. Bu Nofi menyimpan uang Rp4.000.000,00 di sebuah bank. Setelah 10 bulan uang milik Bu Nofi di bank menjadi Rp4.400.000,00. Besar bunga bank pertahun adalah ....
A. 10 %
B. 12 %
C. 14 %
D. 16 %

9. Didi menabung uang di sebuah bank. Bank tersebut menerapkan suku bunga 8% pertahun. Jika tabungan Didi setelah 30 bulan menjadi Rp 3.000.000,00, maka tabungan awal Didi adalah ....
A. Rp 2.400.000,00
B. Rp 2.500.000,00
C. Rp 2.750.000,00
D. Ro 2.800.000,00

10. Pak Adi menabung di bank sebesar Rp2.100.000,00 dengan suku bunga tunggal 8% setahun. Saat diambil, tabungan pak Adi menjadi Rp 2.282.000,00. Lama pak Adi menabung adalah ....
A. 16 bulan
B. 15 bulan
C. 14 bulan
D. 13 bulan

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Soal ASPD Bidang IPA SMP: Sistem Peredaran Darah , Contoh Soal Jelang ASPD Tahun 2022

KUNCI JAWABAN

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku IPA SMP/MTs Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah