15 Latihan Soal PAI dan Budi Pekerti Kelas 1 SD Pelajaran 2 Persiapan Ulangan Harian Beserta Kunci Jawaban

- 18 Juli 2022, 07:00 WIB
Gambar: 15 Latihan Soal PAI dan Budi Pekerti Kelas 1 SD Pelajaran 2 Persiapan Ulangan Harian Beserta Kunci Jawaban / buku Pendidikan Agama Islam Kemendikbud Kurikulum 2013
Gambar: 15 Latihan Soal PAI dan Budi Pekerti Kelas 1 SD Pelajaran 2 Persiapan Ulangan Harian Beserta Kunci Jawaban / buku Pendidikan Agama Islam Kemendikbud Kurikulum 2013 /

Pilihlah jawaban paling benar dari pertanyaan berikut!

1. Harakat adalah tanda baca. Harakat dibagi menjadi delapan. Berikut yang bukan Harakat adalah …

a. kisrah

b. fathah

c. damah

Jawaban: a

2. Setiap muslim harus hafal sebuah surat. Suart itu wajib dibaca setiap melakukan sholat. Baik sholat wajib maupun sholat sunah. Sholat tidak sah kecuali membaca surat tersebut …

Surat yang dimaksud adalah …a

a. an-nas

b. Al Fatihah

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: buku Pendidikan Agama Islam Kemendikbud Kurikulum 2013


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah