Contoh Soal IPA Kelas 6 SD MI Semester 2 Tema 7 Subtema 1, 2 dan 3: Ciri-Ciri Pubertas Laki-Laki dan Perempuan

- 7 Februari 2023, 18:17 WIB
Contoh Soal IPA Kelas 6 SD MI Semester 2 Tema 7 Subtema 1, 2 dan 3: Ciri-Ciri Pubertas Laki-Laki dan Perempuan dengan Kesehatan Reproduksi
Contoh Soal IPA Kelas 6 SD MI Semester 2 Tema 7 Subtema 1, 2 dan 3: Ciri-Ciri Pubertas Laki-Laki dan Perempuan dengan Kesehatan Reproduksi /Pixabay/Yogendra Singh/


PORTAL PEKALONGAN - Berikut ini adalah contoh soal IPA Kelas 6 SD MI Semester 2 Tema 7 Subtema 1, 2 dan 3: Ciri-Ciri Pubertas Laki-Laki dan Perempuan dengan Kesehatan Reproduksi. Penyusunan contoh soal IPA Kelas 6 SD MI Semester 2 Tema 7 Subtema 1, 2 dan 3: Ciri-Ciri Pubertas Laki-Laki dan Perempuan dengan Kesehatan Reproduksi ini dilansir Portalpekalongan.com dari Buku Tematik kelas 6 SD MI terbitan Kementerian Pendidkan dan Kebudayaan (Kemendikbud).

Kali ini, contoh soal IPA Kelas 6 SD MI Semester 2 Tema 7 Subtema 1, 2 dan 3: Ciri-Ciri Pubertas Laki-Laki dan Perempuan dengan Kesehatan Reproduksi ini juga berdasarkan penjelasan narasumber Leni Nurindah, S.Pd, alumni Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Surabaya (Unesa).

Semoga contoh soal IPA Kelas 6 SD MI Semester 2 Tema 7 Subtema 1, 2 dan 3: Ciri-Ciri Pubertas Laki-Laki dan Perempuan dengan Kesehatan Reproduksi ini dapat adik-adik pelajari untuk menambah ilmu pengetahuan dan wawasan selama proses pembelajaran.

Baca Juga: OCD pada Anak, Anda Harus Tahu Inilah Gejala yang Perlu Diwaspadai dan 4 Langkah Efektif Mengatasinya

1. Masa pubertas pada perempuan ditandai gengan adanya peristiwa…
A. Mimpi basah
B. Menstruasi
C. Tumbuh jakun
D. Suara menjadi halus
Jawab: B

 

2. Seorang perempuan yang mengalami menstruasi berarti memasuki masa ....
A. balita
B. dewasa
C. pubertas
D. kanak-kanak
Jawab: C

3. Masa pubertas laki-laki ditandai dengan diproduksinya sel…
A. Telur
B. Susu
C. Rambut
D. Sperma
Jawab: D

Halaman:

Editor: Leni Nurindah Lailatul Fitriana

Sumber: Buku Tematik Kelas 6 Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x