Kunci Jawaban Latihan Soal SBdP Identifikasi Tempo Lagu Daerah, Kelas 4 SD tema 7

- 18 Maret 2022, 16:54 WIB
Ilustrasi tempo lagu daerah "Kicir-kicir".
Ilustrasi tempo lagu daerah "Kicir-kicir". /Buku Tematik Kelas 4 Kemendikbud

PORTAL PEKALONGAN - Artikel ini akan membahas kunci jawaban mengenai identifikasi tempo pada lagu daerah contoh latihan soal SBdP kelas 4 SD tema 7.

Kunci jawaban dari contoh latihan soal kelas 4 SD ini bersumber dari buku Tematik Kemendikbud revisi 2018.

10 contoh latihan soal kelas 4 SD mengenai identifikasi tempo pada lagu daerah ini dilansir oleh Portalpekalongan.com dari penjelasan Sri Setiyowati, SE.MM, alumnus Universitas Mercubuana Jakarta dan Fakultas Pendidikan dan Keguruan Universitas Terbuka Jakarta.

Pilihlah jawaban yang paling benar dari pertanyaan berikut ini!

1. Cepat atau lambatnya sebuah lagu dinyanyikan disebut...
a. Irama
b. Birama
c. Nada
d. Tempo

Baca Juga: Ini Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 4 SD Halaman 149: Wawancara Bencana Kerusakan Lingkungan Alam

2. Tempo lagu umumnya ditulis dalam...
a. Lagu
b. Judul lagu
c. Not balok
d. Beat

3. Ketukan dasar yang menunjukkan banyaknya ketukan dalam satu menit disebut...
a. Beat
b. Irama
c. Nada
d. Tempo

4. Lagu yang dinyanyikan cepat maka jumlah ketukan dalam satu menitnya terdiri dari...
a. Banyak ketukan
b. Sedikit ketukan
c. Sedang ketukan
d. Pelan ketukan

Halaman:

Editor: Arbian T

Sumber: Buku Tematik Kelas 4 Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah