15 Latihan Soal Ujian Sekolah Matematika Kelas 9 SMP MTs beserta Kunci Jawaban: Perbandingan

- 22 Maret 2022, 07:48 WIB
Ilustrasi 15 Latihan Soal Ujian Sekolah Matematika Kelas 9 SMP MTs beserta Kunci Jawaban: Perbandingan
Ilustrasi 15 Latihan Soal Ujian Sekolah Matematika Kelas 9 SMP MTs beserta Kunci Jawaban: Perbandingan /Pixabay

B. 20 km

C. 4 km

D. 2 km

Jawaban: C

13. Ajeng dan Dini mengendarai sepeda motor sendiri-sendiri dengan tujuan sama, yaitu melakukan perjalanan dari kota C ke kota D. Ajeng berangkat dari kota C pukul 09.00 dengan kecepatan rata-ratanya 60 km/jam sampai di kota D pukul 13.00. Dini berangkat dari kota C pukul 10.00 dengan jalan yang sama. Agar Dini sampai di kota D bersamaan dengan Ajeng, kecepatan rata-rata sepeda motor yang dikendarai Dini adalah ….

A. 90 km/jam

B. 80 km/jam

C. 75 km/jam

D. 72 km/jam

Jawaban: B

Halaman:

Editor: Arbian T

Sumber: Erlangga X-press US SMP/MTs Matematika Kurikulum 2013


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah