Kunci Jawaban Latihan Soal OSN Bidang IPA SMP MTs, Siap Sukses Jelang OSN Tingkat Kabupaten Tahun 2022 Part 2

- 22 Mei 2022, 10:33 WIB
/



PORTAL PEKALONGAN – Berjumpa lagi adik-adik SMP MTs, berikut ini adalah kunci jawaban latihan soal OSN Bidang IPA SMP MTs, siap sukses jelang OSN Tingkat Kabupaten Tahun 2022 Part 2.


Kunci jawaban latihan soal OSN Bidang IPA SMP MTs, siap sukses jelang OSN Tingkat Kabupaten Tahun 2022 Part 2 ini bertujuan membantu adik - adik dalam persiapan OSN IPA Tahun 2022 sehingga lebih sukses.


Ada baiknya sebelum melihat kunci jawaban, cobalah adik-adik berusaha menjawab sendiri latihan soal OSN Bidang IPA SMP MTs, siap sukses jelang OSN Tingkat Kabupaten Tahun 2022 Part 2 sehingga lebih faham mendapat pengalaman belajar.

Baca Juga: Kunci Jawaban dan Pembahasan Latihan Soal OSN Matematika SMP MTs, Soal Isian Siingkat Sukses Jelang OSN 2022

Kunci jawaban latihan soal OSN Bidang IPA SMP MTs, siap sukses jelang OSN Tingkat Kabupaten Tahun 2022 Part 2 ini dilansir PORTAL PEKALONGAN dari alumnus Pendidikan Sains Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), Farkhah Nofianti, S.Pd., M.Pd, Guru IPA SMP Negeri 1 Banjarnegara.


Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar!


1. Sebuah bola tenis bermassa 160 gr dilemparkan vertical ke atas dengan kecepatan awal 40 m/s. Bila percepatan gravitasi 10 m/s2 , maka besarnya usaha yang dilakukan oleh gaya gravitasi hingga bola mencapai titik tertinggi adalah. . . .
A. 128 000 joule 

B. 128 joule
C. 128 000  erg
D. 0, 128 erg

Jawaban : B

2. Perbandingan luas penampang permukaan yang kecil terhadap permukaan penampang besar pada sebuah pompa hidrolik adalah 1 : 80. Jika diberi gaya 20 N pada permukaan yang kecil, maka berat beban yang dapat diangkat dengan pompa hidrolik tersebut adalah. . . .
A. 16 N
B. 160 N
C. 4 N
D. 1600 N

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Kumpulan Soal OSN IPA SMP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x