Ayo Berlatih Soal Isian Singkat Disertai Kunci Jawaban, Latihan Soal PAT Matematika SD Kelas 5 2022 Part 3

- 7 Juni 2022, 05:31 WIB
Ilustrasi Ayo Berlatih soal isian singkat disertai kunci jawaban, latihan soal PAT Matematika SD Kelas 5  2022 Part 3
Ilustrasi Ayo Berlatih soal isian singkat disertai kunci jawaban, latihan soal PAT Matematika SD Kelas 5 2022 Part 3 /Unsplash.com/ Andrew Ebrahim

Baca Juga: Ayo Berlatih Soal Isian Singkat Disertai Kunci Jawaban, Latihan Soal PAT Matematika SD Kelas 5 2022 Part 2

8. Lima buah kubus berukuran sama disusun keatas sehingga membentuk sebuah balok. Panjang rusuk setiap kubus adalah 5 cm. Volume balok tersebut adalah... . cm3

9. Diagram batang berikut menunjukkan nilai ulangan matematika!

 

Banyak siswa yang mendapat nilai lebih dari 7 adalah... .


10. Perhatikan diagram berikut!



Diagram di atas menunjukkan pendidikan warga di sebuah desa. Jika banyak warga desa tersebut adalah 150 orang, banyak warga yang berpendidikan SD adalah ….

KUNCI JAWABAN

1. 0,47
2. 7
3. 13.800 detik
4. 2 liter/detik
5. 1 3.000.000
6. 480
7. 343
8. 500
9. 13 orang
10. 25 orang

Baca Juga: Ayo Berlatih Butir Soal OSN IPA SD MI Disertai Kunci Jawaban, Persiapan Jelang OSN Tingkat Kabupaten 2022

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Tematik Kelas 5 Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah