Kunci Jawaban Matematika Uji Kompetensi 2 SMP MTs Kelas 9 Halaman 129 Nomor 5-7: Fungsi Kuadrat

- 15 September 2022, 19:28 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Matematika Uji Kompetensi 2 SMP MTs Kelas 9 Halaman 129 Nomor 5-7: Fungsi Kuadrat
Ilustrasi Kunci Jawaban Matematika Uji Kompetensi 2 SMP MTs Kelas 9 Halaman 129 Nomor 5-7: Fungsi Kuadrat /Pixabay / Klimkin.

6. Jumlah dua bilangan cacah adalah 12. Jika hasil kali dua bilangan itu 35, tentukan kedua bilangan cacah yang dimaksud.

Baca Juga: Mengapa Kita Harus Mengutamakan Musyawarah Mufakat dalam Menyelesaikan Setiap Permasalahan? PKN Kelas 9 Hal 42

Jawaban
Jika kedua bilangan cacah tersebut dimisalkan x dan y, maka
x + y = 12
y = 12 – x ..... (1)

x.y = 35 ...... (2)

untuk x = 5, maka y = 12 – 5 = 7
untuk x = 7, maka x = 12 – 7 = 5

Jadi kedua bilangan cacah tersebut adalah 5 dan 7


Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika SMP MTs Kelas 9 Latihan 2.5 Halaman 126 Nomor 1 2 3 4: Aplikasi Fungsi Kuadrat

 

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Matematika SMP/MTs Kemdikbud Kelas 9 edisi revisi 2017


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah