Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 5 Halaman 14, 15, 16, 18: Sampiran dan Isi Pantun

- 17 Oktober 2022, 14:58 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 5 Halaman 14, 15, 16, 18: Sampiran dan Isi Pantun
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 5 Halaman 14, 15, 16, 18: Sampiran dan Isi Pantun /Sumarsi/Buku Tematik Kemendikbud Revisi 2018

Bacalah pantun yang dibuat Beni di atas, tentukan baris yang menunjukkan sampiran dan baris yang menunjukkan isi. Tuliskan dalam tabel berikut.

Jawaban:

Sampiran:

Bersinar terik sang matahari
Bagai api panas membara

Isi:

Rajin berolahraga beladiri
Badan kuat hati gembira

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 2 Halaman 37, 38, 39: Buatlah Kalimat dari Kata Desa, Petani, Padi

Kunci jawaban Tema 4 kelas 5 SD halaman 15

Kamu telah memahami beberapa contoh pantun berdasarkan siklus kehidupan (usia) manusia. Mulai dari pantun kanak-kanak, pantun muda, sampai pantun tua.

Coba, buatlah pantun berdasarkan siklus kehidupan (usia). Bacakan hasil karyamu di depan kelas secara bergantian. Bcakan juga dengan lafal, intonasi, dan ekspresi yang tepat.

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah