10 Contoh Soal PAS Matematika K13 SMP MTs Kelas 7 Semester 1 Disertai Kunci Jawaban dan Pembahasan Part 3

- 12 November 2022, 09:40 WIB
Ilustrasi 10 Contoh Soal PAS Matematika K13 SMP MTs Kelas 7 Semester 1 Disertai Kunci Jawaban dan Pembahasan Part 3
Ilustrasi 10 Contoh Soal PAS Matematika K13 SMP MTs Kelas 7 Semester 1 Disertai Kunci Jawaban dan Pembahasan Part 3 /Pixabay/Pexels


Jadi banyak anak yang suka sepak bola dan voli adalah 16

Baca Juga: Latihan Soal Tes Sumatif Matematika Kelas 7 SMP MTs: Perbandingan Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan Part 8

 

8. Diketahui p = 3 dan q = –5. Nilai dari 4pq2 adalah... .
A. 300
B. 180
C. –180
D. –300
Kunci : A
Pembahasan :
Untuk p = 3 dan q = –5 maka nilai 4pq2 yaitu
4 x 3 x (–5)2
4 x 3 x 25
12 x 25
300 .

Baca Juga: 15 Latihan Soal Sumatif Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Bab 3 Kurikulum Merdeka Persiapan Penilaian Harian

9. Penyelesaian persamaan 4x – 3 = 2x + 7 adalah... .
A. x = 2
B. x = 3
C. x = 4
D. x = 5

Kunci : D
Pembahasan
4x – 3 = 2x + 7
4x – 3 + 3 = 2x + 7 + 3
4x = 2x + 10
4x – 2x = 2x – 2x + 10
2x = 10
2x : 2 = 10 : 2 (kedua dibagi 2)
x = 5

Jadi penyelesaiannya adalah x = 5

10. Penyelesaian dari pertidaksamaan 4x – 2 < 9x + 8, untuk x anggota bilangan bulat adalah... .
A. x < 2
B. x > 2
C. x < –2
D. x > –2

Kunci : D
Jawaban
4x – 2 < 9x + 8
4x – 2 + 2 < 9x + 8 + 2
4x < 9x + 10
4x – 9x < 9x – 9x + 10
–5x < 10
–5x : (–5) > 10 : (–5) (kedua ruas dibagi –5)
x > –2

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Matematika SMP/MTs Kemdikbud Kelas 7 edisi revisi 2017


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x