30 Contoh Soal Tema 3 Kelas 5 SD MI Persiapan PAS Beserta Kunci Jawaban

- 24 November 2022, 19:32 WIB
30 Contoh Soal Tema 3  Kelas 5 SD MI  Persiapan PAS Beserta Kunci Jawaban /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan
30 Contoh Soal Tema 3 Kelas 5 SD MI Persiapan PAS Beserta Kunci Jawaban /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan /

20.Adat istiadat di setiap daerah berbeda-beda karena adat istiadat merupakan kebiasaan sosial yang sejak lama ada di masyarakat. Tujuan dari adat istiadat adalah….
a.mengatur sikap pribadi di masyarakat
b.mengatur kelompok masyarakat
c.mengatur tata tertib dalam masyarakat
d.mengatur ketua masyarakat
Jawaban:c.mengatur tata tertib dalam masyarakat

21.Hasil dari pencernaan makanan yang diserap tubuh adalah….
a.energi
b.daging
c.nutrisi
d.feses
Jawaban:c.nutrisi

22.Pada saat sapi beristirahat makanan kembali ke mulut dan dikunyah kembali. Setelah dikunyah untuk kedua kalinya, makanan masuk ke…..
a.abomasum (perut masam)
b.omasum (perut kitab)
c.retikulum ( perut jala)
d.rumen ( perut besar)
Jawaban:c.retikulum ( perut jala)

23.Sisa makanan hasil proses pencernaan pada sapi akan dikeluarkan melalui organ….
a.usus
b.anus
c.saliva
d.mulut
Jawaban: b.anus

24.Panjang usus halus seekor sapi dewasa mencapai…..
a.10 meter
b.20 meter
c.30 meter
d.40 meter
Jawaban:d.40 meter

25.Makanan yang dikonsumsi manusia melalui proses pencernaan yang dimulai dari mulut dan gigi. Salah satu fungsi gigi dalam sistem pencernaan manusia adalah…..
a.menyerap sari makanan yang dikonsumsi
b.menyeleksi makanan yang dikonsumsi
c.mengoyak makanan menjadi terpotong-potong dan lebih halus untuk dicerna
d.menghilangkan racun yang ada di makanan
Jawaban:c.mengoyak makanan menjadi terpotong-potong dan lebih halus untuk dicerna.

26.Cairan dalam mulut yang disebut ludah membantu proses pencernaan. Fungsi ludah adalah…
a.makanan menjadi tidak kering
b.makanan yang basah mudah untuk dikunyah
c. makanan yang dikunyah akan cepat lembut
d.makanan yang dikunyah lebih cepat halus dan  meluncur ke dalam esofagus
Jawaban:d.makanan yang dikunyah lebih cepat halus dan  meluncur ke dalam esofagus

Baca Juga: 15 Contoh Soal Matematika Kelas 5 SD MI Persiapan Penilaian Harian Beserta Kunci Jawaban:Kecepatan dan Debit

27.Salah satu sumber makanan alami yang penting bagi tubuh adalah sebagai berikut, kecuali….
a.buah-buahan
b.sayuran
c.protein nabati dan hewani
d.kapsul obat-obatan dan vitamin
Jawaban:d.kapsul obat-obatan dan vitamin

28.Buah yang baik bagi pencernaan dan menjadi obat radang alami bagi lambung dan usus adalah….
a.buah naga
b.buah jeruk
c,buah pisang
d.buah pepaya
Jawaban:c.buah pisang

Halaman:

Editor: Sumarsi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah