20 Contoh Soal PAS IPA Kelas 8 SMP MTs Semester 1 Disertai Kunci Jawaban Part 3

- 3 Desember 2022, 07:52 WIB
Ilustrasi 20 Contoh Soal PAS IPA Kelas 8 SMP MTs Semester 1 Disertai Kunci Jawaban Part 3
Ilustrasi 20 Contoh Soal PAS IPA Kelas 8 SMP MTs Semester 1 Disertai Kunci Jawaban Part 3 /PEXELS/fotografierende

5. Gerak mekarnya bunga tulip pada musim semi termasuk jenis gerak…
A. Fotonasti
B. Niktinasti
C. Termonasti
D. Seismonasti

6. Perhatikan gambar berikut!


Sendi yang berada diantara tulang X dan Y adalah jenis sendi ….
A. pelana dan melakukan gerak ke semua arah
B. putar dan melakukan gerak memutar
C. engsel dan melakukan gerak ke satu arah
D. pelana dan melakukan gerak ke 2 arah

7. Sebuah kotak kayu terletak di lantai datar didorong dengan gaya 40 N. Kotak itu bergeser sejauh 2 m. besar usaha yang dilakukan gaya tersebut adalah…
A. 20 J
B. 40 J
C. 80 J
D. 100 J

Baca Juga: 15 Contoh Soal PAS Matematika SMP MTs Kelas 8 Semester 1 Disertai Kunci Jawaban dan Pembahasan

8. Sebuah mobil melaju dengan kecepatan 20 m/s. Berapkah daya mesin jika gaya gesekan sebesar 300 N?
A. 2 kW
B. 4 kW
C. 6 kW
D. 9 kW

9. Bambu yang panjangnya 2,5 m digunakan untuk mengungkit batu yang beratnya 350 N. Batu terletak di ujung bambu. Sebuah batu kecil diletakkan sejauh 50 cm dari posisi batu yang diangkat. Hitung gaya yang diperlukan untuk mengangkat batu tersebut!
A. 1250 N
B. 150 N
C. 900 N
D. 17.500 N

10. Sebuah beban diangkat dengan katrol bergerak. Jika gaya yang digunakan 40 N dan keuntungan mekanik katrol 2, maka berat beban adalah...
A. 10 N
B. 20 N
C. 40 N
D. 80 N

Baca Juga: 10 Contoh Soal PAS Matematika SMP MTs Kelas 8 Semester 1 Disertai Kunci Jawaban dan Pembahasan Part 5

11. Bunga putri malu merupakan contoh bunga yang tidak lengkap tapi sempurna. Yang dimaksud dengan bunga sempurna adalah bunga yang memiliki ....

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku IPA SMP/MTs Kemdikbud Kelas 8 edisi revisi 2017


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x