Pembahasan Soal IPA Kelas 10 SMA MA, Halaman 208-211 Semester 2, Kurikulum Merdeka: Latihan Soal Terpadu

- 18 Februari 2023, 11:51 WIB
Pembahasan Soal IPA Kelas 10 SMA MA, Halaman 208-211 Semester 2, Kurikulum Merdeka: Latihan Soal Terpadu
Pembahasan Soal IPA Kelas 10 SMA MA, Halaman 208-211 Semester 2, Kurikulum Merdeka: Latihan Soal Terpadu /pexels.com

Jawab:
Pernyataan:
a) Populasi kupu-kupu akan meningkat.
Jawaban: Salah
b) Burung pemakan ulat akan menurun.
Jawaban: Benar
c) Interaksi antara kacang panjang dengan ulat adalah predasi.
Jawaban: Benar

Alasan: Ketika tanaman kacang panjang tidak ada, maka ulat tidak memperoleh makanan, sehingga populasi kupu-kupu dari jenis ulat tersebut menurun, begitupula dengan populasi burung pemakan ulat juga akan menurun. Ulat memakan daun tanaman kacang panjang sehingga jenis interaksi yang terjadi antara 2 organisme tersebut adalah predasi.

Baca Juga: Pembahasan Soal IPA Kelas 10 SMA MA, Halaman 203 Semester 2, Kurikulum Merdeka: Latihan Soal Terpadu

Demikian pembahasan soal IPA kelas 10 SMA MA, Halaman 208-211 semester 2, latihan soal terpadu, Kurikulum Merdeka.

Disclaimer: Jawaban di atas hanya sebagai referensi siswa dalam belajar, dan tidak merupakan jawaban mutlak. Siswa masih dapat bereksplorasi dengan jawaban lain. ***

Halaman:

Editor: Leni Nurindah Lailatul Fitriana

Sumber: Buku IPA Kelas 10 SMA, Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah