15 Contoh Soal Bahasa Indonesia Kelas 1 SD MI Bab 8 Persiapan Sumatif Penilaian Harian Kurikulum Merdeka

- 8 Mei 2023, 09:40 WIB
15 Contoh Soal Sumatif Bahasa Indonesia Kelas 1 SD MI Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.
15 Contoh Soal Sumatif Bahasa Indonesia Kelas 1 SD MI Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan. /

3.Kita menulis dengan menggunakan tangan ….
a.keduanya
b.kanan
c.kiri
Jawaban:b.kanan

4.Baju tersimpan rapi …… lemari.
a.di luar
b.di dalam
c.di samping
Jawaban:b.di dalam

5.Bantal dan guling berada …. tempat tidur.
a.di atas
b. di bawah
c. di dalam
Jawaban:a.di atas

6.Susunlah menjadi kata yang benar!
P-i-l-o-i-s
Kata yang tepat adalah….
a.Pilosi
b.Polisi
c.Pisoli
Jawaban:b.Polisi

7.Perhatikan gambar 1 sebelah kanan!

Gambar 1. Apa profesi orang yang terdapat dalam gambar sebelah kanan?Tangkap Layar buku Bahasa Indonesia kelas 1 Kurikulum Merdeka/Portal Pekalongan/Sri Setiyowati.
Gambar 1. Apa profesi orang yang terdapat dalam gambar sebelah kanan?Tangkap Layar buku Bahasa Indonesia kelas 1 Kurikulum Merdeka/Portal Pekalongan/Sri Setiyowati.

Profesi dalam gambar tersebut adalah …..
a.Polisi
b,Satpam
c.Masinis
Jawaban:b,Satpam

8.Ayah Aini bekerja di rumah sakit dan pekerjaannya adalah mengobati pasien yang datang padanya. Profesi Ayah Aini adalah ….
a.suster
b.dokter
c.perawat
Jawaban:b.dokter

Baca Juga: 15 Contoh Soal PPKN Kelas 1 SD MI Sumatif Penilaian Harian Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban

9.Perhatikan gambar 2 sebelah kanan!

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Buku Bahasa Indonesia Kelas 1 Kurikulum Merdeka 2022


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah