Contoh Soal OSN Matematika SMP MTs Beserta Kunci Jawaban Siap OSN Tingkat Provinsi Tahun 2023 Part 1

- 18 Mei 2023, 05:42 WIB
Ilustrasi Contoh Soal OSN Matematika SMP MTs Beserta Kunci Jawaban Siap OSN Tingkat Provinsi Tahun 2023 Part 1
Ilustrasi Contoh Soal OSN Matematika SMP MTs Beserta Kunci Jawaban Siap OSN Tingkat Provinsi Tahun 2023 Part 1 /PEXELS/karolina grabowska

 
PORTAL PEKALONGAN – Halo apa kabar Adik -adik sobat SMP MTs, salam sehat dan semangat. Inilah contoh soal OSN Matematika SMP MTs beserta kunci jawaban siap OSN Tingkat Provinsi Tahun 2023 Part 1 sebagai bahan persiapan sukses Olimpiade Sains Nasional Bidang Matematika. Contoh soal OSN Matematika SMP MTs beserta kunci jawaban siap OSN Tingkat Provinsi Tahun 2023 Part 1 ini bertujuan membantu adik-adik SMP MTs belajar mempersiapkan Lomba OSN Matematika Tingkat Provinsi, sehingga adik - adik lebih suskes di ajang OSN 2023.



Sebelum melihat kunci jawaban, adik-adik harus berusaha menjawab sendiri contoh soal OSN Matematika SMP MTs beserta kunci jawaban siap OSN Tingkat Provinsi Tahun 2023 Part 1 sehingga mendapat pengalaman mengerjakan dan lebih faham.

Baca Juga: Contoh Soal OSN IPA SMP MTs Disertai Kunci Jawaban dan Pembahasan Persiapan OSN Tk.Kabupaten Tahun 2023
Contoh soal OSN Matematika SMP MTs beserta kunci jawaban siap OSN Tingkat Provinsi Tahun 2023 Part 1 ini dilansir PORTAL PEKALONGAN dari narasumber alumni Pendidikan Matematika Universitas Sebelas Maret, UNS, Warsiyanto, S.Pd, Guru Matematika SMP Negeri 5 Pagentan Banjarnegara.

Berikut contoh soal OSN Matematika SMP MTs beserta kunci jawaban siap OSN Tingkat Provinsi Tahun 2023 Part 1

1. Jika operasi “ * ” terhadap bilangan rasional positif didefinisikan sebagai a * b = ab : (a + b) maka nilai dari 3*(3*3) = ... .

2. Suatu pekerjaan jika dikerjakan oleh Anto dan Dini dapat diselesaikan dalam waktu 6 jam. Jika pekerjaan itu dikerjakan oleh Dini sendirian akan selesai lima jam lebih lambat dibandingkan Anto. Pekerjaan itu dapat diselesaikan oleh Anto sendirian dalam waktu... .

Baca Juga: Contoh Soal PG OSN IPA SMP MTs Disertai Kunci Jawaban Persiapan OSN Tk.Kabupaten Tahun 2023

4. Pada segitiga ABC (siku-siku di C), titik Q pada AC, titik P pada AB, dan PQ sejajar BC. Panjang sisi AQ = 3 cm, AP = 5 cm dan BC = 8 cm, maka luas segitiga ABC adalah... .cm2

5. Empat kubus identik dengan panjang rusuk 5 cm disusun menjadi suatu bangun ruang dengan cara menempelkan sisi-sisinya. Banyak bangun ruang berbeda yang terbentuk adalah... .

6. Skala pada suatu peta adalah 1 : 1.000. Jika daerah A pada peta berbentuk persegi panjang 4 cm dan 3 cm, maka luas daerah A sebenarnya adalah... .m2

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Matematika SMP/MTs Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x