25 Contoh Soal Bahasa Indonesia Kelas 4 SD MI Persiapan Sumatif PAT UAS Kurikulum Merdeka,Kunci Jawaban

- 22 Mei 2023, 10:43 WIB
25 Contoh Soal Bahasa Indonesia Kelas 4  SD MI  Persiapan Sumatif PAT UAS Kurikulum Merdeka,Kunci Jawaban/Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.
25 Contoh Soal Bahasa Indonesia Kelas 4 SD MI Persiapan Sumatif PAT UAS Kurikulum Merdeka,Kunci Jawaban/Sri Setiyowati/Portal Pekalongan. /

15.Salah satu cara menjaga kesehatan adalah mandi secara teratur. Manfaat mandi seperti dibawah ini kecuali ….
a.menjaga tubuh terutama kulit supaya sehat dan bersih
b.tubuh menjadi wangi
c.menghilangkan kuman yang menempel pada tubuh
d.kulit menjadi kering karena terkena sabun dan air
Jawaban:d.kulit menjadi kering karena terkena sabun dan air

16.Paragraf yang kalimat utamanya berisi ide pokok diawal paragraf disebut ….
a.paragraf awal
b.paragraf deduktif
c.paragraf induktif
d.paragraf campuran
Jawaban:b.paragraf deduktif

17.Perhatikan teks berikut ini!

Tubuh manusia sangat membutuhkan asupan air putih. Selain karena sebagian besar tubuh manusia terdiri atas air, konsumsi air putih dibutuhkan agar organ tubuh bisa bekerja maksimal. Kebutuhan cairan seseorang mungkin akan berbeda dengan orang lain, tergantung pada kondisi 
tubuh aktivitas yang dilakukan, hingga kondisi cuaca.
Jenis paragraf pada teks diatas adalah ….
a.paragraf campuran
b.paragraf induktif
c.paragraf penjelas
d.paragraf deduktif
Jawaban:d.paragraf deduktif

18.Dibawah ini adalah ciri-ciri air yang aman untuk dikonsumsi, kecuali ….
a.air harus jernih dan tidak berwarna
b.rasanya tawar
c.harus dari air sumur
d.derajat keasaman (PH) netral
Jawaban:c.harus dari air sumur

Baca Juga: 15 Contoh Soal IPAS IPS Bab 8 Kelas 4 SD MI Sumatif Penilaian Harian Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban

19.Salah satu manfaat minum air putih adalah mencegah tubuh dehidrasi. Arti kata dehidrasi pada kalimat tersebut adalah ….
a.kehilangan cairan dalam tubuh
b. kehilangan cairan
c.terlalu banyak cairan dalam tubuh
d.tubuh yang lemas
Jawaban:a.kehilangan cairan dalam tubuh

20.Perhatikan gambar 1!

Perhatikan gambar 1! Tangkap layar buku Bahasa Indonesia kelas 4 Kurikulum Merdeka/Portal Pekalongan/Sri Setiyowati.
Perhatikan gambar 1! Tangkap layar buku Bahasa Indonesia kelas 4 Kurikulum Merdeka/Portal Pekalongan/Sri Setiyowati.

Pada gambar tersebut disajikan informasi secara ….
a.rinci
b.teks visual
c.informasi teks
d.audio
Jawaban:b.teks visual

21.Bahan yang digunakan untuk membuat teks visual adalah ….
a.alat tulis
b.alat warna
c.gunting
d.kertas karton
Jawaban:d.kertas karton

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Bahasa Indonesia Kelas 4 Kurikulum Merdeka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah