15 Contoh Soal IPA Tema 1 Kelas 6 SD MI Persiapan Penilaian Harian Kurikulum K13 beserta Kunci Jawaban

- 20 Juli 2023, 17:34 WIB
 15 Contoh Soal IPA Tema 1 Kelas 6 SD MI Persiapan Penilaian Harian Kurikulum K13 beserta Kunci Jawaban Semester 1 / Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.
15 Contoh Soal IPA Tema 1 Kelas 6 SD MI Persiapan Penilaian Harian Kurikulum K13 beserta Kunci Jawaban Semester 1 / Sri Setiyowati/Portal Pekalongan. /

PORTAL PEKALONGAN- Selamat belajar Adik-adik, artikel ini akan membahas 15 contoh soal IPA Tema 1 kelas 6 SD MI sebagai persiapan penilaian harian beserta kunci jawaban dengan Kurikulum K13 semester 1.

15 contoh soal IPA Tema 1 kelas 6 SD MI persiapan penilaian harian semester 1 beserta kunci jawaban dengan Kurikulum K13 untuk membantu adik-adik belajar di rumah dan mempermudah memahami materi dari guru.

Baca Juga: 20 Contoh Soal IPS Tema 1 Kelas 6 SD MI Persiapan Penilaian Harian Kurikulum K13 beserta Kunci Jawaban

15 contoh soal IPA Tema 1 persiapan penilaian harian kelas 6 SD MI ini disusun oleh Sri Setiyowati, SE.MM, alumnus Universitas Mercubuana Jakarta dan Fakultas Pendidikan dan Keguruan Universitas Terbuka Jakarta.

Pilihlah jawaban paling benar dari pertanyaan berikut ini!

1.Hewan yang mengalami perkembangbiakan dengan tunas contohnya … 
a.amoeba
b.spora
c.regenerasi
d.hydra
Jawaban:d.hydra 

2.Cacing pipih (planaria) berkembangbiak dengan cara . . . 
a.ovipar
b.fragmentasi 
c.ovovivipar
d.tunas
Jawaban:b.fragmentasi 

3.Memotong bagian tubuh menjadi beberapa bagian kemudian diikuti dengan pertumbuhan kembali bagian-bagian tubuh yang hilang disebut ... 
a.partenogenesis
b.fragmentasi
c.pertunasan
d.hermafrodit
Jawaban:fragmentasi

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Tematik Kelas 6 Kemendikbud Edisi Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah