Rekomendasi Kursus Data Analytics Gratis: Pembelajaran Online, Ada yang Dapat Sertifikat

- 23 Mei 2024, 18:00 WIB
Ilustrasi seseorang sedang belajar Data Analytics
Ilustrasi seseorang sedang belajar Data Analytics /Ayu Aprilia Ningsih/our-team/Freepik.com

Belajar bagaimana cara menggunakan tools wajib seperti SQL, python, Data Studio, juga tableau, hingga Google Sheets.

Baca Juga: Inilah Tips Belajar Excel agar Cepat Mahir, Pemula Wajib Tahu

Jika ingin bergabung program ini, kamu bisa kunjungi https://revou.co/mini-course-data-analytics.

Introductions to Data Analytics Course (SkillUp)

Program ini sangat cocok untuk kamu yang berminat menjadi seorang Data Analyst atau Manager Analytics. Di sini diajarkan topik seputar tipe data analytics, frequency distribution plots, visualisasi data, metodologi data science, framework dan trend data analytics.

Kamu akan belajar tentang metodologi data analytics dan data science untuk membantumu membuat keputusan bisnis yang lebih baik.

Baca Juga: 5 Situs Terbaik untuk Belajar Coding Gratis yang Harus Dicoba

Setelah mengikuti pembelajaran, kamu juga akan mendapatkan sertifikat. Kunjungi laman https://www.simplilearn.com/skillup-free-online-courses agar dapat mengikuti kursus gratisnya.

Introduction to Data Analytics (Coursera)

Dalam kelas ini kamu akan diperkenalkan dengan konsep analisis data, tugas hingga tools yang digunakan Data Analyst.

Beberapa topik pembelajaran yang diulas di antaranya mulai dari ekosistem data, cara mengumpulkan dan mengolah data, dan mengkomunikasikan hasil penemuan, serta kesempatan berkarir di data analytics.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Website Cari Kerja Freelance Terbaik, Cocok untuk Mahasiswa yang Cari Uang Saku Tambahan

Halaman:

Editor: Ali A


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah