Agar Transaksi DANA Tetap Aman. Berikut 5 Tips Aman dari Penipuan Berkedok DANA!

- 29 April 2024, 11:00 WIB
Agar Transaksi DANA Tetap Aman. Berikut 5 Tips Aman dari Penipuan Berkedok DANA!
Agar Transaksi DANA Tetap Aman. Berikut 5 Tips Aman dari Penipuan Berkedok DANA! /Yulisfia Pebrilian/

PORTALPEKALONGAN.COM - Akhir-akhir ini sedang banyak modus mengenai penipuan yang mengatasnamakan DANA. Hal itu menjadikan pengguna menjadi khawatir tentang keamanan bertransaksi di DANA.

Namun bagi kamu pengguna DANA tidak usah khawati! Karena pada artikel kali ini akan dibahas mengenai tips aman dari penipuan yang berkedok DANA.

Adapun DANA merupakan dompet digital Indonesia yang didesain untuk menjadikan setiap transaksi non-tunai dan non-kartu secara digital, baik online maupun offline dapat berjalan dengan cepat, praktis dan tetap terjamin keamanannya. DANA diciptakan oleh talenta-talenta terbaik Indonesia yang terus dikembangkan sebagai dompet digital berplatform terbuka yang siap dimanfaatkan untuk mendukung setiap aktivitas ekonomi dan gaya hidup digital semua kalangan masyarakat Indonesia.

Baca Juga: Cara Login DANA Tanpa Aplikasi: Apakah Bisa Tetap Login Jika Nomor HP Hilang atau Expired?

Dengan DANA, masyarakat bisa menjadi lebih produktif, efisien, dan kompeten. DANA juga dapat dioptimalkan untuk mendukung komitmen pemerintah menghemat biaya produksi dan distribusi uang fisik, serta meningkatkan literasi dan inklusi keuangan masyarakat Indonesia.

5 Tips Aman dari Penipuan Berkedok DANA

Supaya transaksi kamu di DANA tetap aman, berikut ini tips aman dari penipuan dari berbagai modus penipuan yang berkedok DANA dilansir oleh Portalpekalongan.com dari dana.id.

  1. Modus: Oknum yang Mengatasnamakan DANA

Sering ditemukan di sosial media, banyak oknum yang menawarkan bantuan untuk menyelesaikan masalah transaksimu di DANA.

Kalau kamu punya kendala transaksi, pastiin kamu melaporkannya ke DANA Customer Care yang asli via DIANA di aplikasi DANA ya!

Perlu diingat juga nomor official DANA Customer Care cuma 1500445. Jadi, jika ada yang menghubungimu dan mengaku dari tim DANA tetapi tidak menggunakan nomor tersebut, pasti penipu!

  1. Modus: Sosmed DANA Palsu

Kalau ada yang chat kamu dan mengaku dari DANA Indonesia, hati-hati ya! Pastiin dulu sosmednya merupakan sosmed resmi DANA Indonesia biar terhindar dari modus penipuannya. Yuk, cek kontak sosial media DANA yang asli di bawah ini!

Halaman:

Editor: Yulisfia Pebrilian

Sumber: dana.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah