Cara Pinjam Uang hingga Belasan Juta Rupiah di SPinjam: Proses Cepat dan Aman

- 18 April 2024, 05:00 WIB
 Begini Cara Efektif agar Tidak Didatangi DC Shopee Pinjam
Begini Cara Efektif agar Tidak Didatangi DC Shopee Pinjam /

Dengan Shopee SPinjam, kamu bisa mendapatkan pinjaman uang tunai dengan bunga yang kecil, yaitu 1,95% per bulan.

Baca Juga: Cara Daftar PayPal, Penting untuk Kalangan Bisnis Online

Untuk pembayarannya juga sangat mudah, yakni dengan mencicil selama 3 hingga 12 bulan.

Shopee Pinjam atau SPinjam amankarena layanan ini disediakan oleh PT Lentera Dana Nusantarayang sudah terdaftar dan diawasi langsung oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

Apa beda SPinjam dan SPayLater

Bagaimana cara pinjam uang di Shopee PayLater? Mengingat layanan Shopee PayLater atau SPayLater menawarkan kemudahan Sobat Shopee dalam melakukan pembayaran saat belanja di Shopee.

Terdapat perbedaan yang signifikan antara SPayLater dengan SPinjam. SPayLater hanya bisa digunakan saat berbelanja di Shopee, sedangkan SPinjam akan memberikan kamu pinjaman uang yang dapat digunakan untuk apa pun.

Pinjaman uang dari SPinjam ini akan masuk ke rekening kamu dengan tenor 3, 6, hingga 12 bulan dan bunga yang rendah.

Dengan menggunakan SPinjam, kamu dapat memenuhi berbagai kebutuhan mendesak atau darurat.

Keuntungan Pakai Shopee Pinjam, Dijamin Aman & Proses Cepat. Cara pinjam uang di SPinjam sangatlah aman, mudah dan proses cepat. Selain itu, kamu juga bisa menikmati berbagai keuntungan dari SPinjam.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Shopee


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah