Syarat Kredit Mobil di Bank BRI dan Bank Mandiri, DP Ringan dan Bebas Biaya Provisi

- 27 April 2024, 05:00 WIB
Kredit mobil honda jazz
Kredit mobil honda jazz /

Baca Juga: Drama Korea The Fiery Priest 2 Bakal Tayang Paruh Kedua 2024, Jalan Cerita Lebih Seru

Bank Mandiri

1. Warga Negara Indonesia (WNI) dan Warga Negara Asing (WNA)

2. Berusia minimal 21 tahun atau sudah (pernah) menikah maksimal 60 tahun (Nasabah Reguler) atau 65 tahun (Nasabah Prioritas/Private) saat masa kredit berakhir

3. Masa kerja sebagai berikut:

a. Pegawai: masa kerja minimum 1 tahun (termasuk masa kerja sebelum diangkat menjadi pegawai tetap) di perusahaan saat ini.
b. Profesional atau wiraswasta: memiliki pengalaman di bidang usahanya minimum 1 (satu) tahun berturut-turut (dibuktikan oleh izin usaha/praktek).

Baca Juga: Cocok untuk Para Gamers dan Konten Kreator, Samsung Galaxy A73 5G Punya Spek Terbaik


c. Minimum penghasilan, sebagai berikut: Wilayah Jabodetabek & Surabaya, penghasilan nasabah minimal Rp6 Juta /bulan Wilayah Non Jabodetabek & Surabaya, penghasilan nasabah minimal Rp5 Juta/bulan
d. Calon debitur telah menjadi Nasabah Bank Mandiri minimal selama 3 (tiga) bulan
f. Dokumen yang harus dipenuhi (Copy KTP suami dan istri, KK, surat nikah, rekening koran 3 bulan terakhir, NPWP, slip gaji terakhir).

Suku bunga Bank BRI
Mobil Baru: 5.12%
Mobil Bekas: 5.62%

Keterangan:
Suku Bunga dapat berubah sewaktu-waktu
Suku Bunga Flat/Tahun
Keterlambatan dan pelunasan dipercepat akan dikenakan denda sesuai ketentuan yang berlaku

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Pikiran-Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah