Cegah Varian Baru Covid-19 dengan Pakai 2 Lapis Masker, Ini Cara Pemakaiannya

- 22 Juni 2021, 05:05 WIB
Ilustrasi - Cegah Varian Baru Covid-19 dengan Pakai 2 Lapis Masker, Ini Cara Pemakaiannya.
Ilustrasi - Cegah Varian Baru Covid-19 dengan Pakai 2 Lapis Masker, Ini Cara Pemakaiannya. /Pixabay/leo2014

Portal Pekalongan – Varian baru Covid-19 dikabarkan sudah berada di Indonesia.

Hal tersebut mengakibatkan melonjaknya kasus Covid-19 pasca masa libur Idul Fitri.

Sejumlah daerah yang terdampak bahkan kini berstatus zona merah memperketat upaya pencegahan Covid-19.

Baca Juga: Walikota Hendi Tutup Tempat Hiburan karena Covid-19 di Kota Semarang Melonjak

Salah satu upaya yang dapat dilakukan adalah mengenakan 2 lapis masker.

Disebutkan dalam unggahan RSUI (Rumah Sakit Universitas Indonesia) di akun Instagram resminya tentang pentingnya mengenakan 2 lapis masker.

Bahwasanya 2 lapis masker dinilai efektif menyaring Covid-19 hingga 90 persen.

Baca Juga: Covid-19 Tinggi, Anggota DPR Yoyok Sukawi Minta Rencana PTM Dikaji Ulang

Cara mengenakan 2 lapis masker yaitu dengan mengombinasikan masker bedah atau medis dan masker kain.

Halaman:

Editor: Salman F

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x