4 Cara Membuat Resep Sederhana untuk Perkuat Jantung, dr. Zaidul Akbar: Cukup dengan 1 Buah Ini

- 26 Juli 2021, 14:30 WIB
Bahan 1 Ini Dapat Menguatkan Jantung Terhindar dari Penyakit Stroke, Penjelasan dr. Zaidul Akbar
Bahan 1 Ini Dapat Menguatkan Jantung Terhindar dari Penyakit Stroke, Penjelasan dr. Zaidul Akbar /Tangkap layar youtube.com/ dr. Zaidul Akbar Official

Portal Pekalongan - Jantung, organ vital setiap manusia. Anda punya masalah dengan jantung? Ingin memperkuat jantung Anda?

Sebenarnya ada resep sederhana buat memperkuat jantung.

"Bagi yang ada masalah jantung, ini ada resep sederhana," kata dr. Zaidul Akbar, sebagaimana dikuti Portal pekalongan dari Instagram @zaidulakbar.

Baca Juga: Menang Lawan Wakil India, The Minions Lolos ke Perempat Final


Dr. Zaidul Akbar, ahli makanan herbal ini menambahkan, bahwa bahan alami yang digunakan adalah kelapa tua.

Dari kelapa tua tersebut air dan daging mentahnya dapat dikonsumsi untuk menguatkan jantung.

"Santan itu bagus dan baik bagi kesehatan asal tidak dipanaskan sampai mendidih gitu," ujar dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: Amanda Manopo Kehilangan Ibundanya, Ayah Andin: Sudah Berada di Tempat Terindah Disisi Nya

Bagaimana aturan konsumsinya?

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Instagram @zaidulakbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah