Inilah Manfaat Lain Tepung Irut yang Harus Anda Ketahui

- 9 September 2021, 07:41 WIB
Inilah Manfaat Lain Tepung Irut yang Harus Anda Ketahui
Inilah Manfaat Lain Tepung Irut yang Harus Anda Ketahui /PIXABAY/ Darko Djurin.

PORTAL PEKALONGAN – Irut, Ararut, atau Garut tumbuhan yang memiliki nama latin Maranta Arundinancea adalah sejenis tumbuhan berbentuk terna yang menghasilkan umbi yang dapat dimakan.

Selain dikonsumsi umbinya, tanaman ini biasanya juga dijadikan tanaman hias karena keindahan corak daunnya.

Umbi Irut mengandung karbohidrat, protein, potasium, zat besi, vitamin B-6, magnesium, thiamin, niasin, riboflavin, dan vitamin C.

Baca Juga: Jadwal Acara GTV Kamis 9 September 2021, ada SpongeBob SquarePants Movie hingga The Huntsman: Winter's War

Tepung irut mudah dicerna tubuh, sehingga baik dikonsumsi bagi mereka yang sedang dalam masa penyembuhan pasca sakit.

Selain kegunaan diatas, manfaat lain tepung irut adalah:

1. Sebagai Pengenyal Makanan

Biasanya digunakan untuk menggantikan tepung jagung atau maizena, sebagai bahan pengental sup, flat, gula-gula, dll.

2. Mampu Mengatasi Maag

Halaman:

Editor: Dimas Diyan Pradikta

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah