Minum Ini Untuk Mengobati Maag Kronis, dr. Zaidul Akbar: Minum Secara Rutin

- 9 Oktober 2021, 17:11 WIB
Minum Ini Untuk Mengobati Maag Kronis, dr. Zaidul Akbar: Minum Secara Rutin
Minum Ini Untuk Mengobati Maag Kronis, dr. Zaidul Akbar: Minum Secara Rutin /


PORTAL PEKALONGAN – Maag kronis merupakan suatu penyakit pencernaan yang diakibatkan karena terjadi peradangan pada dinding lambung yang sudah berlangsung lama.

Penderita dari maag kronis biasanya akan merasakan sakit perut bagian atas, mual, muntah,mudah merasa kenyang ketika makan dan lain sebagainya.

Pengobatan untuk sakit maag kronis bisa dilakukan dengan cara herbal.

Baca Juga: Sinopsis Film Dirty Grandpa yang Akan Tayang di Bioskop TransTV Malam Ini

dr. Zaidul Akbar memberikan saran minuman herbal yang dapat dijadikan obat untuk maag kronis.

Dilansir oleh PortalPekalongan dri Channel YouTube Bisikan.com, berikut penjelasan dari dr. Zaidul Akbar tentang obat tersebut.

Resep yang dibagikan oleh dr. Zaidul Akbar terdapat 2 buah, diantaranya :

1. Air rendaman kurma

Baca Juga: Simak! Jangan Konsumsi Madu dengan Cara Ini, Tidak Baik Untuk Ginjal Kata dr. Zaidul Akbar

2. Jeruk nipis + madu

Meskipun rasanya masam namun jeruk nipis adalah alkali yang dapat meredakan maag.

"Rasanya asam (jeruk nipis), tapi sifatnya gak asam. Jeruk nipis itu alkali, dia mengandung kalsium, magnesium segala macam, itu obat paling mudahnya," kata dr. Zaidul Akbar.

Dengan demikian, penderita maag kronis bisa konsumsi salah satu resep herbal dari dr. Zaidul Akbar di atas dan dikonsumsi secara rutin.***

Editor: Dimas Diyan Pradikta

Sumber: YouTube Bisikan.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah