Anak Terlambat Bicara? Berikut Pengertian dan Tips Mengatasinya, Orang Tua Wajib Tahu!

- 26 Maret 2022, 17:42 WIB
Anak Terlambat Bicara? Berikut Pengertian dan Tips Mengatasinya, Orang Tua Wajib Tahu!
Anak Terlambat Bicara? Berikut Pengertian dan Tips Mengatasinya, Orang Tua Wajib Tahu! /Pexels.com/Mostera/

PORTAL PEKALONGAN - Apakah Anda merasa anak terlambat bicara?

Keterampilan berbicara dan keterampilan bercerita saling terkait dan merupakan salah satu bakat mendasar yang harus dipelajari siswa PAUD.

Keterampilan bercerita di depan kelas sangat bermanfaat bagi kecerdasan anak.

Kemampuan untuk mengembangkan pemikiran sering dikaitkan dengan IQ anak.

Baca Juga: Informasi Apa yang Didapat dari Artikel Sekolah Anak Jalanan Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 6 Halaman 29, 31

Sayangnya, banyak anak-anak bahkan orang tua percaya bahwa anak-anak harus dapat melakukan apa pun yang mereka inginkan sejak usia dini tanpa ketegasan atau disiplin yang mengarah pada pembentukan logika dan penalaran, sehingga kretivitas bercerita dianggap hal yang sangat rumit, susah, membingungkan, membosankan dan sangat menakutkan.

Salah satu mata pelajaran yang berpengaruh signifikan terhadap keterampilan berbahasa adalah kemampuan berbicara.

Namun dalam kondisi saat ini, banyak anak yang tidak mampu menyampaikan perasaannya melalui bercerita, baik karena belum terbiasa maupun karena kurang terlatih dalam bercerita kepada anak.

Bercerita merupakan bagian penting dalam pendidikan anak usia dini yang harus dimanfaatkan.

Halaman:

Editor: Oriza Shavira A


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah