Mengenal Serba Serbi Air Nabeez, Air Rendaman Kurma Cocok untuk Sahur

- 11 April 2022, 07:37 WIB
Mengenal air nabeez, air rendaman kurma yang baik untuk kesehatan
Mengenal air nabeez, air rendaman kurma yang baik untuk kesehatan /pixabay.com/pictavio

1. Rendamlah kurma sebanyak 5 atau 7 butir (sebaiknya ganjil) ke dalam segelas air matang.

2. Setelah kurma terendam sekitar 4 - 8 jam, maka air nabeez siap dinikmati.

3. Rendaman air dapat diminum dan buah kurma yang terendam juga dapat ikut dimakan.

4. Dilarang meminum air nabeez yang terendam terlalu lama, karena sudah terjadi proses fermentasi.

Air nabeez ini cocok juga diminum oleh ibu hamil dan menyusui karena kaya akan gizi.

Selamat mencoba, selamat menghidupkan sunnah Nabi.***

Halaman:

Editor: As Sayyidah

Sumber: Instagram @bundahappy.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah