Cara Menyembuhkan Kurap Dengan Bahan Alami Berdasarkan Resep Ramuan Herbal oleh Arief Hariana

- 13 April 2022, 14:59 WIB
Cara Menyembuhkan Kurap Dengan Bahan Alami Berdasarkan Resep Ramuan Herbal oleh Arief Hariana
Cara Menyembuhkan Kurap Dengan Bahan Alami Berdasarkan Resep Ramuan Herbal oleh Arief Hariana /Ilustrasi Pixabay/

PORTAL PEKALONGAN - Cara menyembuhkan penyakit kurap dengan menggunakan bahan-bahan alami, yang diproses menjadi ramuan herbal, berdasarkan resep ramuan herbal oleh Arief Hariana.

Penyakit kurap merupakan salah satu jenis infeksi jamur pada bagian permukaan kulit yang menyebabkan munculnya ruam berbentuk melingkar dan berwarna kemerahan.

Penyakit kurap temasuk jenis penyakit pada kulit yang mudah menyebar pada bagian tubuh lainnya.

Baca Juga: Cara Menambah Nafsu Makan dengan Bahan Alami Rimpang Temulawak, Resep Ramuan Herbal oleh Arief Hariana

Bahkan menular baik melalui kontak fisik secara langsung maupun tidak langsung, melalui benda yang telah terkontaminasi.

Akan tetapi kita bisa melakukan langkah pengobatan dengan segera, sebelum kurap menular lebih banyak lagi.

Berikut adalah ulasan tentang cara menyembuhkan kudis dengan menggunakan bahan-bahan alami, yang diproses menjadi ramuan herbal, berdasarkan resep ramuan herbal oleh Arief Hariana.

Baca Juga: Cara Menambahkan Nafsu Makan Menggunakan Bahan Alami, Resep Ramuan Herbal oleh Arief Hariana

Bahan-bahan yang perlu diasiapkan adalah, daun jambu mede sebanyak satu genggam, daun ketepeng kebo sebanyak 3/4 gengam, akar terobak sebanyak lima jari, dan air bersih sebanyak 10 liter.

Halaman:

Editor: Alvin Arifin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah