Khasiat Buah Delima, Dr Zaidul Akbar: Sebagai Obat Pembersih Darah

- 28 Juli 2022, 10:04 WIB
Dr Zaidul Akbar memaparkan khasiat dari buah delima
Dr Zaidul Akbar memaparkan khasiat dari buah delima /pixabay.com/lovini-11082974//

PORTAL PEKALONGAN- Delima adalah salah satu buah yang kaya akan khasiatnya.

Dr Zaidul Akbar menjelaskan tentang khasiat buah Delima.

Delima paling baik dimakan bersama dengan biji dan kulitnya.

Baca Juga: Minuman Peningkat Daya Tahan Tubuh Hingga Mengobati Kolestrol dan Darah Tinggi Ala dr. Zaidul Akbar

Dikutip portalpekalongan.com dari Facebook akun @Rizal yang dipublikasikan pada tanggal 19 Juli 2022 tentang tips JSR yaitu khasiat dari buah delima.

Dr Zaidul Akbar menyebutkan bahwa delima adalah salah satu blood cleanser atau pembersih darah yang sangat baik.

“Saya pernah dapat ilmu dari teman dan guru saya juga bahwa delima itu bloodcleanser yang baik,”papar dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: Dr Zaidul Akbar: Manfaat yang Luar Biasa, Tidak Makan Selama 20 Jam Bagi Tubuh Kita

Selain itu, berdasarkan keterangan video buah delima mempunyai khasiat yang lain yaitu menguatkan tulang dan menghilangkan nyeri sendi.

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Facebook @Rizal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah