Cara Percepat Haid: 3 Langkah Sederhana yang Dapat Dilakukan

- 30 Mei 2024, 15:00 WIB
Ilustrasi - Menstruasi
Ilustrasi - Menstruasi /RobinHiggins

2. Diet dan Menjaga Berat Badan

Perubahan berat badan dapat berdampak besar pada siklus haid seorang wanita.

Berat badan yang rendah dapat menyebabkan ketidakteraturan dalam siklus haid atau bahkan membuatnya tidak datang sama sekali.

Ini disebabkan oleh kebutuhan tubuh akan lemak untuk memproduksi hormon yang mengatur menstruasi.

Sebaliknya, memiliki berat badan berlebih atau mengalami perubahan berat badan yang tiba-tiba juga dapat mengganggu siklus haid.

Baca Juga: Resep Tempe Tahu Lada Hitam: Kelezatan Pedas dan Gurih

Oleh karena itu, menjaga berat badan yang sehat melalui pola makan seimbang bisa membantu menjaga siklus haid tetap teratur dan bahkan mempercepat proses haid.

3. Rutin Berolahraga

Olahraga ringan secara teratur dapat membantu mengendurkan otot dan merangsang aliran darah, yang dapat mempercepat proses haid.

Namun, perlu diingat untuk tidak berolahraga secara berlebihan, karena hal itu dapat mengganggu keseimbangan hormon dan menyebabkan ketidakteraturan dalam siklus haid.

Halaman:

Editor: Alvin Arifin

Sumber: Halodoc


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah