Panduan Lengkap Membuat Sop Kaki Kambing ala Rumahan

- 18 Juni 2024, 12:00 WIB
Resep Sop Kaki Kambing
Resep Sop Kaki Kambing /@wien060672


PORTAL PEKALONGAN
- Sop kaki kambing adalah salah satu hidangan tradisional yang memiliki cita rasa khas dan nikmat.

Cocok disantap sebagai hidangan hangat di berbagai kesempatan, sop kaki kambing memiliki proses memasak yang tidak sulit namun memerlukan sedikit kesabaran.

Dilansir dari cookpad@wien060672, Berikut adalah resep lengkapnya:

Baca Juga: Resep Sop Iga Sapi: Menu Spesial untuk Hari Raya Idul Adha

Bahan-bahan:

1000 gr kaki kambing yang sudah dibersihkan
1000-2000 ml air
Bumbu Halus dan Cemplung:
4 siung bawang putih
3 siung bawang merah
1 sdt kaldu bubuk
1,5 sdt garam
1 sdt lada bubuk
1/4 sdt pala bubuk
3 cm kayu manis
5 butir cengkih
3 cm jahe, geprek
50 ml minyak sayur

Pelengkap:

Baca Juga: Masyarakat Wajib Tahu! Ada 17 Hari Libur Nasional 2024 dan 10 Hari Cuti Bersama 2024

2 buah tomat, potong-potong
2 tangkai daun bawang, iris panjang
1 sdm bawang goreng

Cara Memasak:

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Cookpad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah