BPJAMSOSTEK Cover Biaya Perawatan Kecelakaan Kerja Satimin, Penderes di Banjarnegara Jatuh dari Pohon Kelapa

- 10 Juni 2023, 14:20 WIB
Kepala Cabang BPJAMSOSTEK Banjarnegara Ariefnur didampingi Susanto Ketua Koperasi Nira Kamukten saat melakukan kunjungan di RS Emanuel pada Selasa 6 Juni 2023
Kepala Cabang BPJAMSOSTEK Banjarnegara Ariefnur didampingi Susanto Ketua Koperasi Nira Kamukten saat melakukan kunjungan di RS Emanuel pada Selasa 6 Juni 2023 /Reza/banjarnegaraku.com

 

BANJARNEGARAKU.COM - BPJS Ketenagakerjaan atau biasa disebut juga dengan BPJAMSOSTEK mengcover biaya rumah sakit penderes nira kelapa di Banjarnegara mengalami kecelakaan kerja, Ia terjatuh saat sedang memanen hasil sadapannya pada Minggu 4 Juni 2023 lalu.

 

Namanya Satimin Taryono, Dia adalah Warga Desa Gumelem Wetan, Kecamatan Susukan, Kabupaten Banjarnegara ini mengalami kecelakaan kerja saat melakukan aktivitas kesehariannya memanen nira kelapa.

Saat ini, Satimin Taryono penderes nira kelapa, warga Desa Gumelem Wetan, Banjarnegara telah mendapatkan perawatan di Rumah Sakit Emanuel Purwareja Klampok Banjarnegara.

Baca Juga: 10 Contoh Soal KSM IPA SMP MTs Disertai Kunci Jawaban Persiapan KSM Tingkat Kabupaten

Sudah seminggu lebih Satimin dirawat di Rumah Sakit Emanuel. Satimin yang kesehariannya bermatapencaharian sebagai penderes nira kelapa ini tergabung dalam kelompok penyadap Nira Kamukten.

Satimin merupakan anggota kelompok Koperasi Nira Kamukten, karena sadar akan risiko penderes nira kelapa yang sangat tinggi, pihak Koperasi Nira Kamukten rutin mendaftarkan anggota kelompoknya sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan atau biasa disebut juga dengan BPJAMSOSTEK.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: banjarnegaraku.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x