Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 Halaman 115 116 117: Arti Kosakata Non Baku Gimana Sih, Bikin, Moderen, Jaman

- 25 September 2021, 06:43 WIB
Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 Halaman 115 116 117: Arti Kosakata Non Baku Gimana Sih, Bikin, Moderen, zaman
Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 Halaman 115 116 117: Arti Kosakata Non Baku Gimana Sih, Bikin, Moderen, zaman /Ali A/

Cermati kosakata non baku pada teks eksplanasi “Pensil, si Kecil yang Amat Penting” dalam tabel berikut.

Tuliskan arti kata tersebut dan temukan padanan kosakata bakunya.

Jawaban:

1. Kosakata non baku: gimana sih
Arti kata: kata tanya untuk menanyakan keadaan atau proses
Kosakata baku: bagaimana

2. Kosakata non baku: bikin
Arti kata: menciptakan sesuatu
Kosakata baku: membuat.

3. Kosakata non baku: moderen
Arti kata: sesuatu yang terbaru
Kosakata baku: modern.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 6 Halaman 109 110: Dampak Jika Bertanggung Jawab pada Kewajiban

4. Kosakata non baku: jaman
Arti kata: waktu atau rentang waktu
Kosakata baku: zaman.

5. Kosa non baku: dipake
Arti kata: memanfaatkan sesuatu atau mengunakan
Kosakata baku: dipakai.

6. Kosakata non baku: gampang
Arti kata: menunjukkan kata sifat berarti mudah
Kosakata baku: mudah.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah