Kunci Jawaban PJOK Kelas 5 SD Halaman 114: Sebutkan Tiga Manfaat Kebugaran Jantung!

- 21 Desember 2021, 18:53 WIB
Ilustrasi Olahraga Lari untuk Kebugaran Jantung. Kunci Jawaban PJOK Kelas 5 SD Halaman 114: Sebutkan Tiga Manfaat Kebugaran Jantung!
Ilustrasi Olahraga Lari untuk Kebugaran Jantung. Kunci Jawaban PJOK Kelas 5 SD Halaman 114: Sebutkan Tiga Manfaat Kebugaran Jantung! /Pexels/Andrea Piacquadio

 

PORTAL PEKALONGAN - Sebutkan tiga manfaat kebugaran jantung! Dalam artikel ini kita akan membahas kunci jawaban dari pertanyaan PJOK tersebut.

Pertanyaan tersebut adalah salah satu pertanyaan yang termuat dalam buku Aktif Berolahraga PJOK kelas 5 SD pada Bab 5 Latihan Daya Tahan Jantung untuk Pengembangan Kebugaran Jasmani.

Untuk menjawab pertanyaan berkaitan dengan persoalan tersebut maka kita dapat kembali ke materi Latihan Daya Tahan Jantung untuk Pengembangan Kebugaran Jasmani.

Baca Juga: Kunci Jawaban PJOK Kelas 5 SD Halaman 113: Perhatikan Langkah-Langkah Latihan Peningkatan Daya Tahan Jantung

Sebelum menjawab pertanyaan tersebut maka kita bisa merujuk pada pembelajaran PJOK tentang Latihan Daya Tahan Jantung untuk Pengembangan Kebugaran Jasmani yang telah kita pelajari.

1. Sebutkan tiga manfaat kebugaran jantung!

Jawaban: - Meningkatkan kualitas tidur

- Mengurangi risiko gagal jantung

- Menurunkan tekanan darah

Baca Juga: Kunci Jawaban PJOK Kelas 5 SD Halaman 112: Ahmad Berlari dengan Cepat Mengelilingi Lapangan

2. Sebutkan empat faktor yang harus dipenuhi dalam latihan interval!

Jawaban: - Beban atau intensitas saat latihan.

- Lengulangan atau repetition.

- Lamanya latihan.

- Masa istirahat.

3. Dewi dan temannya berlatih permainan kecepatan. Jelaskan cara melakukan latihan permainan kecepatan!

Jawaban: - Sprint panjang 100m

- Sprint pendek 50m

- Sprint bolak balik 25m

- istirahat untuk mengatur nafas

Untuk menilai tentang kecepatan siapa yang paling cepat bisa menggunakan stopwatch.

Baca Juga: Kunci Jawaban PJOK Kelas 5 SD Halaman 111: Daya Tahan Jantung Sangat Penting bagi Kondisi Tubuh...

4. Yanuar melakukan lari halang rintang. Apa manfaat latihan lari halang rintang?

Jawaban: Melatih kemampuan kelincahan, kecepatan dan konsentrasi.

5. Latihan lari bolak-balik bermanfaat untuk meningkatkan daya tahan jantung. Bagaimana cara melakukan latihan lari bolak-balik?

Jawaban:

- Menetapkan sebuah titik atau batas dengan jarak 4 hingga 5 meter.

- Lari secepat-cepatnya dari titik awal menuju titik akhir.

- Ketika menyentuh titik akhir, balik badan atau ubah arah badan menuju ke titik awal secara cepat.

- Lari kembali menuju titik awal secepat-cepatnya.

- Ulang gerakan hingga melakukan putaran 6 hingga 8 kali.

Baca Juga: Kunci Jawaban PJOK Kelas 5 SD Halaman 93: Berliana Berlatih Pencak Silat di Lapangan. Berliana...

Disclaimer: kunci jawaban ini merupakan panduan bagi orang tua. Siswa bisa bereksplorasi dengan jawaban lain. Jawaban di atas hanyalah contoh dan tidak mutlak.

Portal Pekalongan tidak bertanggung jawab atas kesalahan jawaban.

Demikian kunci jawaban Aktif Berolahraga PJOK kelas 5 SD pada pelajaran 5 Latihan Daya Tahan Jantung untuk Pengembangan Kebugaran Jasmani, yang bersumber dari buku Aktif Berolahraga PJOK kelas 5 SD/MI Edisi Revisi 2019.***

Editor: Ali A

Sumber: Buku Aktif Berolahraga PJOK Kelas 5 SD/MI Edisi Revisi 2019


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah