Ini 7 Fakta Gelar The Sultans of Contents Pantas untuk Raffi Nagita

- 10 Februari 2022, 13:49 WIB
Raffi dan nagita jadi sampul majalah Forbes Indonesia
Raffi dan nagita jadi sampul majalah Forbes Indonesia /Instagram @ForbesIndonesia

PORTAL PEKALONGAN- Pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina menarik perhatian para penggemarnya ketika memasang fotonya yang muncul di majalah Forbes Indonesia, Rabu 9 Februari 2022.

Akun instagram raffinagita1717 memperlihatkan foto keduanya yang menggunakan baju warna hitam menjadi cover majalah Forbes Indonesia edisi bintang digital tahunan kedua.

Majalah Forbes Indonesia memberikan gelar The Sultan of Contens kepada kedua pasangan tersebut.

Baca Juga: Terawangan Denny Darko Kepada Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Akan Jadi Orang Berpengaruh

Berikut ini 7 fakta mengapa Forbes Indonesia memberikan gelar dan menjadikan pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina sebagai cover majalah bisnis dan finansial bergengsi yang berkantor pusat di Amerika Serikat.

1. Raffi dan Nagita meniti karir dari dunia selebriti dan bertranformasi menjadi pengusaha sukses.

Raffi Ahmad dan Nagita Slavina  meniti karir dari dunia selebriti
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina meniti karir dari dunia selebriti TAngkapan layar Instagram @raffinagita1717

2. Raffi dan Nagita dipilih karena membangun ketenaran dan kekayaan melalui platform digital.

Raffi dan nagita membangun ketenaran dan kekayaannya melaui platform media yang melibatkan keluarga dan orang disekitarnya..
Raffi dan nagita membangun ketenaran dan kekayaannya melaui platform media yang melibatkan keluarga dan orang disekitarnya.. Instagaram@shela_lala96

3. Melalui RANS Entertainment Raffi dan Nagita dinilai membuat berbagai konten dari hiburan, endorment dan pesan sosial yang bervibes positif bagi semua kalangan.

 RANS Entertainment.
RANS Entertainment.

4. Perusahaan RANS Entertainment yang didirikan tahun 2018 berkembang pesat tidak hanya bergerak di dunia entertainment tetapi juga usaha lainnya.

Selain menekuni dunia hiburan, Raffi Ahmad juga sebagai pemilik klub bola Rans Cilegon.
Selain menekuni dunia hiburan, Raffi Ahmad juga sebagai pemilik klub bola Rans Cilegon. Instagram @raffinagita1717.

5. Dalam unggahannya instagramnya raffinagita1717 menulis caption Wowww, Alhamdulillah Terima Kasih RANS mau IPO? tulisnya yang diartikan oleh masyarakat perusahaannya akan Go Public.

6. Majalah Forbes memilih Raffi Nagita dengan alasan di atas dan menjadikan sebagai cover majalah Forbes Indonesia edisi bintang digital tahunan kedua.

7. Tidak hanya Raffi dan Nagita, ada 5 kreator digital lainnya yang juga masuk dalam Forbes Indonesia edisi bintang digital tahunan terbaru.

 

Nah, itu 7 fakta mengapa majalah bergengsi Forbes Indonesia memilih Sultan Andara sebagai The Sultan of Contents kepada pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.

Editor: Ali A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah