Fani, Dara Cantik Asal Banjarnegara Jadi Kiper Utama, Berhasil Bawa Timnas Indonesia Lolos ke Piala Asia

- 29 September 2021, 07:26 WIB
Fani, Dara Cantik Asal Banjarnegara Jadi Kiper Utama, Berhasil Bawa Timnas Indonesia Lolos ke Piala Asia
Fani, Dara Cantik Asal Banjarnegara Jadi Kiper Utama, Berhasil Bawa Timnas Indonesia Lolos ke Piala Asia /Tangkap Layar Instagram @_fanii_

PORTAL PEKALONGAN - Fani, Dara cantik asal Banjarnegara menjadi kiper utama pada laga kedua melawan Singapura sekaligus berhasil membawa Timnas Indonesia lolos ke Piala Asia 2022.

Fani, Dara cantik kelahiran Banjarnegara 30 Mei 2004 ini dipercaya sebagai penjaga gawang utama Tim Nasional senior putri pada laga kedua melawan Singapura dan berhasil membawa Timnas loloske Piala Asia 2022.

Diketahui Fani merupakan siswi MAN 2 Banjarnegara, pada laga kedua melawan Singapura Fani berhasil mempertahankan gawangnya dari serangan musuh, dan berhasil membawa Timnas Indonesia lolos ke Piala Asia 2022.

Baca Juga: PSIS Vs Madura United, Murid Melawan Guru, Siapa Unggul

Fani kiper cantik asal Banjarnegara ini ikut andil dalam mengantarkan Timnas Indonesia Putri lolos ke Piala Asia 2022 sekaligus menjadi kiper andalan Timnas Senior Putri.

Fani menjadi kiper utama saat laga kedua melawan Singapura pada kualifikasi Piala Asia, Senin 27 September 2021.

Pada laga yang dilaksanakan di Tajikistan itu, Fani tidak kebobolan. Indonesia berhasil menang 1-0.

Dikutip dari situs AFC, gol tunggal Indonesia dibuat Nurmalita di menit 30.

Baca Juga: Pelatih Baru PSIS Ian Andrew Gillan Bertolak Ke Semarang, Imran Nahumary Bersiap Menepi

Halaman:

Editor: Dimas Diyan Pradikta

Sumber: AFC KONI Banjarnegara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x