Situs Resmi PSSI Diretas, Buntut Indonesia Kalah Telak 0-4 dari Thailand dan Protes Ulah Ketua PSSI

- 30 Desember 2021, 08:02 WIB
Tampilan halaman utama situs Pssi.org saat diretas oleh hacker yang memperkenalkan diri sebagai Anon7.
Tampilan halaman utama situs Pssi.org saat diretas oleh hacker yang memperkenalkan diri sebagai Anon7. /Pssi.org

Namun, para peretas tetap menunjukkan dukungannya pada Timnas Indonesia. Pada laman peretasan yang berlatar hitam, mereka menyemangati Timnas Indoneia dengan pernyataan "Yok Indonesia bisa yok, masih ada leg 2, semangat!"

Laman peretasan itu juga diberi lagu latar milik band NTRL yang berjudul "Garuda di Dadaku".

Namun, peretasan situs resmi PSSI itu segera diatasi oleh tim IT Pssi.org dan beberapa saat kemudian telah pulih tampil normal kembali.

Baca Juga: Duh Sedih, Pratama Arhan Tidak Bisa Bela Timnas Indonesia vs Thailand pada Final Piala AFF 2020

Kini Timnas Indonesia tengah melakukan evaluasi dan persiapan untuk laga leg kedua final Piala AFF 2020 antara Indonesia vs Thailand yang akan berlangsung pada Sabtu 1 Desember 2021.***

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Pssi.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah