Profil, Tempat Lahir dan Pendidikan AKBP Dr Arief Fajar Satria, Kapolres Pekalongan Gantikan AKBP Darno

- 12 Agustus 2021, 21:21 WIB
Profil, Tempat Lahir dan Pendidikan AKBP Dr Arief Fajar Satria, Kapolres Pekalongan Gantikan AKBP Darno
Profil, Tempat Lahir dan Pendidikan AKBP Dr Arief Fajar Satria, Kapolres Pekalongan Gantikan AKBP Darno /foto facebook/

Portal Pekalongan – Berikut adalah profil, tempat lahir, dan pendidikan AKBP Dr Arief Fajar Satria, yang hari ini Kamis 12 Agustus dilantik sebagai Kapolres Pekalongan mengantikan AKBP Darno digantikan.

AKBP Dr Arief Fajar Satria dilantik menjadi Kapolres Pekalongan oleh Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi dan melakukan serah terima jabatan (sertijab) Bersama empat Pejabat Utama Polda Jateng dan lima Kapolres di Jateng.

Untuk mengenal lebih dekat sosok Kapolres Pekalongan baru yang AKBP Darno, berikut profil, tempat lahir dan pendidikan AKBP Dr Arief Fajar Satria.

Baca Juga: Empat Pejabat Utama Polda Jateng dan Enam Kapolres Lakukan Sertijab, Termasuk Kepolres Pekalongan

Kapolres Pekalongan AKBP Dr Arief Fajar Satria ini tergolong polisi yang sukses dalam dunia akademi.  Dia berhasil menyelesaikan Pendidikan S3 dan meraih gelar doctor pada tahun Agustus 2015, saat masih berpangkat Kompol, mejadi Wakil Kepala Resort (Wakapolres) Siak Riau.

Sebelum dilantik sebagai Kapolres Pekalingan, AKBP Dr. Arief Fajar Satria, S.H., S.I.K., M.H. adalah sebagai Kasubbagpmekris Bagpemanalis Romulmes Divhumas Polri.

AKBP Dr Arief Fajar Satria adalah lahir di Kabupaten Kudus Jawa Tengah 25 Juni 1978.

Riawayat pendidikan, dia menempuh pendidikan di SDN Wergu Kulon 1 Kudus, SMPN 1 Kudus, dan SMUN 2 Kudus.

Setelah itu Arief melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi di Universitas Bhayangkara Jakarta Ilmu Hukum pada tahun 2009 dan program strata 2 Hukum Pidana di Universitas Islam Riau.

Halaman:

Editor: A Zuhri

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah