Dihadiahi Bebek dan Sembako, Warga Pekalongan Antusias Mengikuti Vaksinasi

- 11 Oktober 2021, 14:48 WIB
Warga Pekalongan yang sudah vaksin  mendapatkan doorprize bebek dan sembako.
Warga Pekalongan yang sudah vaksin mendapatkan doorprize bebek dan sembako. /Tribratanews.jateng.polri.go.id

 

PORTAL PEKALONGAN – Menarik, dihadiahi bebek dan sembako, warga Pekalongan antusias mengikuti vaksinasi.

Jajaran Polsek Pekalongan Utara, Polres Pekalongan Kota, melalui Bhabinkamtibmas woro-woro warganya yang belum vaksin untuk segera vaksin dengan cara unik.

Ya, warga Pekalongan yang sudah vaksin akan mendapatkan Doorprize hadiah bebek dan sembako.

Baca Juga: Polres Pekalongan Kota Berikan Layanan Vaksinasi Door To Door, Simak Jadwalnya

Hal itu dilaksanakan kepada warga di Kelurahan Degayu Kecamatan Pekalongan Utara yang digelar di aula kelurahan setempat, Jumat 8 Oktober 2021.

Hadiah yang diberikan kepada peserta vaksin, khususnya bagi warga masyarakat Degayu dan sekitarnya.

Kapolres Pekalongan kota AKBP Wahyu Rohadi S.I.K, melalui Kapolsek Pekalongan Utara AKP Joko Hendro Sulistiyo menyampaikan, tujuan langkah tersebut agar menarik perhatian masyarakat untuk mengikuti pelaksanaan vaksinasi.

Baca Juga: Jadi Panutan, Pemkot Tasikmalaya Pelajari Penegakkan Perda Reklame ke Kota Pekalongan

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Tribratanews.jateng.polri.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah