Perlu Tahu! Khasiat Buah Nanas Baik untuk Kesehatan, Bagi Pria Nomor 3 Sangat Penting

- 14 Desember 2021, 08:32 WIB
Kandungan nutrisi dan vitamin yang tinggi dalam buah nanas sangat baik dikonsumsi oleh pria, wanita, bahkan anak-anak.
Kandungan nutrisi dan vitamin yang tinggi dalam buah nanas sangat baik dikonsumsi oleh pria, wanita, bahkan anak-anak. /Pixabay

PEKALONGAN - Buah nanas warnanya kuning cerah rasanya manis asam dan segar ternyata memiliki banyak khasiat untuk kesehatan baik pria maupun wanita, bahkan anak-anak.

Kandungan nutrisi dan vitamin yang tinggi dalam buah nanas sangat baik
dikonsumsi oleh pria, wanita, bahkan anak-anak terutama untuk menjaga kesehatan tubuh.

Buah nanas tumbuh subur di daerah tropis sehingga banyak masyarakat yang membudidayakan buah ini. Selain itu buah nanas juga sangat mudah dibeli di toko buah atau di pasar dengan harga cukup murah.

Baca Juga: Shopee Rayakan 12.12 Birthday Sale, Peningkatan Kunjungan 6 Kali Lipat pada 12 Desember

Dikutip oleh Portalpekalongan.com dari Mediablora.com dengan artikel berjudul "8 Manfaat Buah Nanas untuk Kesehatan Tubuh Pria dan Wanita". Berikut ini beberapa khasiat buah nanas yang sangat baik untuk kesehatan:

1. Meningkatkan imunitas tubuh dan membantu proses penyembuhan luka pada tubuh

Kandungan enzim bromelain yang tinggi pada buah nanas bisa berfungsi sebagai antiinflamasi, yaitu zat tersebut dapat membantu penyembuhan luka atau peradangan. Selain itu, kandungan vitamin C pada buah nanas sangat tinggi, dengan mengonsumsi buah nanas tubuh akan mendapatkan asupan vitamin C sehingga daya tahan tubuh atau imunitas kian meningkat.

2. Melancarkan pencernaan

Kandungan enzim pada buah nanas dapat memecah protein, sehingga lebih mudah diserap. Zat enzim tersebut juga dapat melindungi pencernaan dari bakteri penyebab diare sekaligus dapat mencegah terjadinya sembelit atau konstipasi.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Mediablora.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah