10 Soal Bahan Latihan Persiapan KSN Matematika SD/SMP/MTs Beserta Kunci Jawaban Part 5

- 24 Maret 2022, 21:00 WIB
Ilustrasi 10 soal bahan latihan persiapan KSN Matematika untuk SD, SMP, MTs lengkap beserta kunci jawaban Part 5
Ilustrasi 10 soal bahan latihan persiapan KSN Matematika untuk SD, SMP, MTs lengkap beserta kunci jawaban Part 5 /Pexels/Yan Krukov

4. Bapak dan ibu Zaenal sedang merencanakan nama bagi anak mereka yang akan segera lahir. Nama tersebut terdiri atas tiga kata dengan nama belakang Zaenal. Mereka menginginkan inisial/singkatan nama anak tersebut adalah diurutkan sesuai abjad dengan tak ada huruf yang berulang. Sebagai contoh GTZ. Tetapi mereka tidak mau TGZ. Banyak pilihan inisial nama yang dapat dipergunakan adalah... 
A. 125
B. 150
C. 300
D. 600

5. Dari pemilihan calon ketua kelas yang diikuti oleh 5 kontetstan, diketahui baha pemenangnya mendapat 10 suara. Jika diketahui juga bahwa tidak ada dua kontestan yang memperoleh jumlah suara yang sama, maka perolehan terbesar yang mungkin untuk kontestan dengan suara paling sedikit adalah... 
A. 3
B. 4
C. 5
D. 6

Baca Juga: 10 Soal Bahan Latihan Persiapan KSN Matematika SD/SMP/MTs Beserta Kunci Jawaban Part 3

6. Bilangan tiga digit 2A3 jika ditambah dengan 326 akan menghasilkan bilangan tiga digit 5B9. Jika 5B9 habis dibagi 9, maka A + B = ... 
A. 5
B. 6
C. 7
D. 8

7. Terdapat 3 orang Indonesia, 4 orang Belanda, dan 2 orang Jerman akan duduk dalam bangku yang memanjang. Banyaknya susunan yang terjadi jika duduknya berkelompok menurut kewarganegaraannya adalah... 
A. 1728
B. 536
C. 288
D. 48

8. Anto mempunyai 20 lembar seribuan, 4 lembar lima ribuan, dan 2 lembar sepuluh ribuan. Jika x, y dan z adalah banyaknya seribuan, lima ribuan dan sepuluh ribuan, maka banyak cara berbeda sehingga jumlahnya dua puluh ribu adalah... 
A. 7
B. 8
C. 9
D. 10

Baca Juga: 10 Soal Bahan Latihan Persiapan KSN Matematika SD/SMP/MTs Beserta Kunci Jawaban Part 4

9. Menggunakan angka-angka 1, 2, 5, dan 9 akan dibentuk bilangan genap yang terdiri atas lima angka. Jika tidak ada angka yang berulang, maka selisih bilangan terbesar dan terkecil adalah... 
A. 83916
B. 81236
C. 80952
D. 79524

10. Lima pasang suami istri akan duduk di 10 kursi secara memanjang. Banyaknya cara mengatur tempat duduk mereka sehingga setiap pasang suami istri duduk berdampingan adalah... 
A. 3800
B. 3820
C. 3840
D. 3900

Baca Juga: Soal Bahan Latihan Ujian Sekolah Matematika SMP MTS, Beserta Kunci Jawaban

Halaman:

Editor: As Sayyidah

Sumber: Kumpulan soal KSN Matematika SD/SMP/MTs


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah