15 Contoh Soal Try Out IPS Kelas 6 Persiapan Ujian Sekolah SD:Kegiatan Produksi,Distribusi,dan Konsumsi

- 3 April 2022, 14:30 WIB
15 Contoh Soal Try Out IPS Kelas 6 Persiapan Ujian Sekolah SD MI Kegiatan Produksi,Distribusi dan Konsusmsi/Sri Setiyowati/Portal Pekalongan
15 Contoh Soal Try Out IPS Kelas 6 Persiapan Ujian Sekolah SD MI Kegiatan Produksi,Distribusi dan Konsusmsi/Sri Setiyowati/Portal Pekalongan /

4. Kegiatan menyalurkan atau mengantarkan barang dan jasa dari tempat produksi ke konsumen disebut….
A.produksi
B.distribusi
C.konsumsi
D.perdagangan

5.Kegiatan distribusi dipengaruhi oleh lancarnya….
A.pembuatan barang
B.banyaknya barang
C.transportasi
D.permintaan barang

Baca Juga: 15 Contoh Soal Try Out IPS Kelas 6 Persiapan Ujian Sekolah SD MI 2022 : Kunci Jawaban Jenis Kegiatan Ekonomi

6.Daerah Jepara terkenal dengan sebutan….
A.kota ukiran 
B.kota penghasil jati
C.kota kayu
D.kota mebel

6.Pengrajin ukiran di Jepara disebut …..mebel.
A.konsumen
B. distributor
C.produsen
D.pemilik

7. Setiap hari Bu Lisa belanja barang kebutuhan pokoknya untuk kebutuhan rumah tangga. Kegiatan yang dilakukan Bu Lisa disebut… 
A.konsumsi
B.produksi
C.distribusi
d.jual beli

8. Pak Ali membeli kursi untuk ruang tamunya. Pak Ali disebut …
A.produsen
B.konsumen
C.distribusi
d.produksi

9.Pendistribusian barang-barang produksi ke seluruh daerah membutuhkan jasa …
A.keamanan
B.tranportasi
C. produsen
D.konsumen

10.Pemerintah membangun jalan tol untuk mempermudah….
A.konsumsi barang
B.distribusi barang 
C.produksi
D.perjalanan

Baca Juga: 15 Contoh Soal Try Out IPS Kelas 6 Persiapan Ujian Sekolah SD MI 2022 Beserta Kunci Jawaban Bagian 1

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah