Ayo Berlatih Butir Soal Uji Kompetensi Bab 10 Kelas 8 SMP MTs, Sukses Ulangan Harian IPA dan Kunci Jawaban

- 13 April 2022, 17:02 WIB
Ayo Berlatih Butir Soal Uji Kompetensi Bab 10 Kelas 8 SMP MTs, Sukses Ulangan Harian IPA dan Kunci Jawaban
Ayo Berlatih Butir Soal Uji Kompetensi Bab 10 Kelas 8 SMP MTs, Sukses Ulangan Harian IPA dan Kunci Jawaban /Pexels/Pixabay/

Baca Juga: 20 Butir Contoh Soal Ulangan Harian Matematika SMP/MTs Kelas 8: Bangun Ruang Sisi Datar Disertai Kunci Jawaban

Jawab :

A. Jumlah gelombang (n) = 1, 5 gelombang, karena 1 gelombang terdiri dari 1 bukit dan 1 lembah

B. Amplitudo gelombang = simpangan terjauh yaitu jarak dari titik keseimbangan( A) ke puncak gelombang, jadi besarnya amplitudo:
= 2 cm = 0, 02 m

C. Periode gelombang (T) = waktu untuk menempuh 1 gelombang
T = 1, 5 sekon ( lihat gambar) atau bisa dengan rumus
T = t/n = 2, 25 s/ 1, 5
= 1, 5 s

D. Panjang gelombang (λ) (lambda) = jarak yang ditempuh oleh 1 gelombang.
1,5 λ = 30 cm
Lambda (λ ) = 30 cm/ 1,5
= 20 cm = 0, 2 m

Jadi panjang gelombang = 0,2 m

E. Cepat rambat gelombang ( v)

Ayo Berlatih Butir Soal Uji Kompetensi Bab 10 Kelas 8 SMP MTs, Sukses Ulangan Harian IPA dan Kunci Jawaban
Ayo Berlatih Butir Soal Uji Kompetensi Bab 10 Kelas 8 SMP MTs, Sukses Ulangan Harian IPA dan Kunci Jawaban

F. Jumlah gelombang selama 2 menit adalah
T = t/n
n = T x t
= 1, 5 s x 120 s
= 80 gelombang

5. Saat cuaca mendung seorang anak mendengar bunyi guntur 1,5 detik setelah terlihat kilat. Jika cepat rambat bunyi di udara adalah 320 m/s, tentukan jarak sumber petir dari anak tersebut!
Jawaban :
480 m

Halaman:

Editor: Oriza Shavira A


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah