Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 2 Halaman 130, 132, 134, 138: Jalan yang Dilalui Udin dan Ayah Menuju Lokasi Pesta

- 14 April 2022, 08:05 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 2 Halaman 130, 132, 134, 138: Jalan yang Dilalui Udin dan Ayah Menuju Lokasi Pesta
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 2 Halaman 130, 132, 134, 138: Jalan yang Dilalui Udin dan Ayah Menuju Lokasi Pesta /Buku Tematik Kelas 2 Kemendikbud

PORTAL PEKALONGAN-Kunci jawaban Tema 8 kelas 2 SD, jalan yang dilalui Udin dan ayah menuju lokasi Pesta, adalah materi yang akan kita pelajari di artikel ini, pada pembelajaran 4 Sub Tema 3 Aturan Keselamatan di Perjalanan.

Adik-adik kelas kelas 2, kita akan belajar mengenai Tema 8 kelas 2 halaman 130, 132, 134, 138 ini kunci jawaban Tema 8 kelas 2 SD mengenai jalan yang dilalui Udin dan ayah menuju lokasi Pesta.

Artikel ini akan mengulas kunci jawaban Tema 8 kelas 2 SD Sub Tema 3 pembelajaran 4, yang bersumber dari Buku Tematik Kemendikbud revisi 2018, tentang jalan yang dilalui Udin dan ayah menuju lokasi pesta.

Baca Juga: 20 Contoh Soal PAT UAS Matematika Kelas 1 Tema 7 Persiapan Penilaian Akhir Tahun Beserta Kunci Jawaban

Contoh kunci jawaban Tema 8 kelas 2 SD ini, membantu orang tua mendampingi kalian belajar dari rumah.

Jadi, sebelum melihat kunci jawaban Tema 8 kelas 2 SD ini, alangkah baiknya mencoba mengerjakan sendiri. Dapat juga bertanya kepada orang tua.

Dilansir PORTAL PEKALONGAN dari alumni Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD), Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), Sumarsi, S.Pd.SD, M.Si, guru SD Negeri 3 Kebutuhduwur.

Adik-adik, berikut pembahasan materi Tema 8 kelas 2 SD halaman 130, 132, 134, 138.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 5 Halaman 113, 114, 115, 116: Bagaimana Kamu Menciptakan Kerukunan saat di Rumah

Kunci jawaban Tema 8 kelas 2 SD halaman 130

Amati jalan yang dilalui Udin dan ayah menuju lokasi pesta pada denah berikut!

Jalan apa saja yang dilalui Udin dan Ayah menuju lokasi pesta?

Jawaban:

Jalan W. Jhon, jalan A. Hakim, dan jalan M. Nasir.

Kunci jawaban Tema 8 kelas 2 SD halaman 132

Apa isi teks di atas?

Jawaban:

Isi teks di atas adalah tentang aturan mengendarai sepeda motor.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 5 Halaman 100, 101: Jenis-Jenis Usaha yang Dikelola Perseorangan dan Kelompok

Apa kesimpulanmu terhadap isi teks?

Jawaban:

Kesimpulan saya terhadap isi teks adalah bahwasanya ada aturan untuk mengendarai sepeda motor seperti berikut:

1. Mematuhi segala peraturan lalu lintas.

2. Selalu tertib di jalan.

3. Menjaga kendaraan dalam kondisi baik.

4. Menggunakan pakaian yang pas dan baik serta menggunakan sepatu dan helm.

5. Memastikan bahwa pengait helm terpasang dengan baik.

6. Menyalakan lampu utama sepeda motor.

7. Memastikan lampu penunjuk arah berfungsi dengan baik.

8. Mengecek kaca spion apakah terpasang dengan benar.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 5 Halaman 104, 107, 109: Kesimpulan Informasi Penting Tentang Isi Iklan Elektronik

Apa yang akan terjadi jika kita tidak mematuhi aturan lalu lintas?

Jawaban:

Jika kita tidak mematuhui aturan lalu lintas, maka bisa menyebabkan kecelakaan, sehingga menyebabkan keselamatan diri dan orang lain menjadi terganggu.

Temukanlah kesalahan penggunaan tanda titik pada kalimat-kalimat berikut!

1. Udin dan ayah melewati jalan A Hakim menuju lokasi pesta

2. Lokasi pesta tepat berada di sebelah barat jalan M Nasir

3. Jarak antara jalan W Jhon dan jalan M Nasir cukup jauh

4. Rumah Udin tepat berada di sebelah timur jalan W Jhon

5. Ayah dan Udin melintas di sebelah kiri jalan A Hakim

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 1 Halaman 147, 148: Urutan Gambar Cerita Pelangi pada Musim Hujan

Kunci jawaban Tema 8 kelas 2 SD halaman 134

Sekarang, coba kamu perbaiki kesalahan pada kalimat-kalimat sebelumnya!

Tuliskan pada kolom berikut!

Jawaban:

1. Udin dan ayah melewati jalan A. Hakim menuju lokasi pesta.

2. Lokasi pesta tepat berada di sebelah barat jalan M. Nasir.

3. Jarak antara jalan W. Jhon dan jalan M. Nasir cukup jauh.

4. Rumah Udin tepat berada di sebelah timur jalan W. Jhon.

5. Ayah dan Udin melintas di sebelah kiri jalan A. Hakim.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 6 Halaman 131, 134, 137, 138: Informasi Tentang Perubahan Fase Bulan

Kunci jawaban Tema 8 kelas 2 SD halaman 138

Kerjakan latihan berikut dengan teliti!

Perhatikan gambar kalender di atas ketika mengerjakan latihan!

1. Beni berkunjung ke rumah paman 2 minggu yang lalu. Sekarang hari Minggu tanggal 29 Januari 2017. Hari dan tanggal berapakah Beni berkunjung ke rumah paman?

Jawaban:

15 Januari 2017

2. Lani berbelanja ke pasar dengan ibu 3 minggu yang lalu. Sekarang hari Rabu tanggal 25 Januari 2017. Hari dan tanggal berapakah Lani berbelanja ke pasar dengan ibu?

Jawaban:

4 Januari 2017

3. Ayah membeli sepeda 1 minggu yang lalu. Sekarang hari Jumat tanggal 13 Januari 2017. Hari dan tanggal berapakah ayah membeli sepeda?

Jawaban:

6 Januari 2017

4. Edo membeli buku komik 4 minggu yang lalu. Sekarang hari Senin tanggal 30 Januari 2017. Hari dan tanggal berapakah Edo membeli buku?

Jawaban:

2 Januari 2017

5. Meli mendapat hadiah dari ayah 2 minggu yang lalu. Sekarang hari Rabu tanggal 18 Januari 2017. Hari dan tanggal berapakah Meli mendapat hadiah dari ayah?

Jawaban:

4 Januari 2017

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 1 Halaman 142, 144, 145: Berilah Pujian untuk Sikap Mereka Berdasarkan Gambar

Adik-adik, itulah contoh kunci jawaban Tema 8 kelas 2 SD halaman 130, 132, 134, 138. Selamat belajar!

Disclaimer: Kunci jawaban ini merupakan panduan bagi orang tua. Siswa bisa bereksplorasi dengan jawaban lain.

Jawaban di atas hanyalah contoh dan tidak mutlak.

Portal Pekalongan tidak bertanggung jawab atas kesalahan jawaban.

Kunci jawaban Tema 8 kelas 2 SD terkait jalan yang dilalui Udin dan Ayah menuju lokasi pesta, adalah materi yang dipelajari pada pembelajaran 4 Sub Tema 3 Aturan Keselamatan di Perjalanan, yang bersumber dari Buku Tematik Kemendikbud 2018.***

Editor: Sumarsi

Sumber: Buku Tematik Kelas 2 Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah