50 Butir Soal Ujian Sekolah IPA SMP MTS Latihan Soal Disertai Kunci Jawaban, Sukses US Tahun 2022

- 21 April 2022, 11:39 WIB
50 Butir Soal Ujian Sekolah IPA SMP MTS Latihan Soal Disertai Kunci Jawaban, Sukses US Tahun 2022
50 Butir Soal Ujian Sekolah IPA SMP MTS Latihan Soal Disertai Kunci Jawaban, Sukses US Tahun 2022 /Pixabay/PhotoMIX-Company

23. Ciri psikis korban kecanduan zar psikotropika adalah…
A. hilang rasa malu , cemas dan curiga
B. mual, susah tidur, cepat kecanduan, kejang
C. keringat bau, kuku jari hitam, emosi tidak stabil
D. pupil mata menyempit, timbul halusinasi, cemas

Jawaban : A

Baca Juga: Butir Soal Ulangan Harian IPA SMP MTs Kelas 7: Interaksi Makhluk Hidup dengan Lingkungannya dan Kunci Jawaban
24. Berikut ini adalah organ – organ suatu sistem:
1. Mulut
2. Tenggorokan
3. Kerongkongan
4. Trakea
5. Lambung
6. Usus halus
7. Ginjal
8. Rectum
Organ – organ yang menyusun sistem pencernaan makanan adalah ....
A. 1, 2, 4, 5 dan 7
B. 1, 3, 5, 6 dan 8
C. 1, 3, 5, 6 dan 7
D. 1, 4, 5, 6 dan 8

Jawaban : B

25. Ciri-ciri otot yang sedang berkontraksi ialah . . . .
A. kendur, panjang, besar
B. pendek, kecil, kendur
C. tegang, pendek, besar
D. pendek, kecil, tegang

Jawaban : D

26. Perhatikan data - data berikut.
1) Melindungi tubuh dari infeksi
2) Mengangkut karbondioksida dan oksigen dalam tubuh
3) Dibuat di hati dan limfa
4) Memiliki inti
5) Sel berbentuk bikonkaf

Ciri sel darah merah ditunjukkan oleh nomor....
A. 1), 2), dan 3)
B. 2), 3), dan 5)
C. 2), 3), dan 4)
D. 3), 4), dan 5)

Jawaban : B
27. Berikut adalah gambar posisi sebuah bola ketika dimasukkan ke dalam beberapa bak dengan zat cair yang berbeda.

50 Butir Soal Ujian Sekolah IPA SMP MTS Latihan Soal Disertai Kunci Jawaban, Sukses US Tahun 2022
50 Butir Soal Ujian Sekolah IPA SMP MTS Latihan Soal Disertai Kunci Jawaban, Sukses US Tahun 2022

Halaman:

Editor: Oriza Shavira A


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah