10 Butir Soal Isian Singkat OSN Matematika SMP MTS, Latihan Soal dan Kunci Jawaban Persiapan OSN 2022 Part 6

- 28 April 2022, 23:20 WIB
Ilustrasi 10 Butir soal Isian Singkat OSN Matematika SMP MTs
Ilustrasi 10 Butir soal Isian Singkat OSN Matematika SMP MTs /pixabay.com.

4. Rata-rata 15 bilangan adalah 0. Bila bilangan a, b, c, d, dan e ditambahkan maka rata-ratanya bertambah 5. Rata-rata bilangan-bilangan yang ditambahkan adalah... .

Baca Juga: Butir Soal OSN Matematika SD MI Disertai Kunci Jawaban dan Pembahasan, Sukses OSN 2022 Part 9

5. Shila mempunyai enam bilangan, yaitu 15, 16, 18, 19, 20 dan 31. Dia memberitahu Fida bahwa dia akan menghapus salah satu dari enam bilangan tersebut, dan lima bilangan sisanya ketika dijumlahkan habis dibagi tiga. Bilangan yang akan dihapus Shila adalah... .

6. Pada hari Minggu, jumlah uang Tora dan Ani berbanding 3 : 1 . Pada hari Senin, Tora memberi uang sejumlah Rp50.000,00 kepada Ani. Sekarang perbandingan julah uang Tora dan Ani menjadi 1 : 2. Jumlah uang Tora dan uang Ani pada hari Minggu adalah... .

7. Nilai rata-rata kelas A adalah 73, sedangkan nilai rata-rata kelas B adalah 88. Jika jumlah siswa kedua kelas tersebut adalah 75 dan nilai rata-rata kedua kelas adalah 80, maka banyak siswa kelas A adalah... .

8. Rahma menjumlahkan bilangan-bilangan 1,3,5,7,...,2015. Sementara Usi menjumlahkan bilangan-bilangan 2,4,6,8,...,2014. Selisih jumlah yang diperoleh Rahma dengan jumlah yang diperoleh Usi adalah... .

9. Sebuah balok memiliki sisi-sisi yang luasnya 24 cm2,, 32 cm2, dan 48 cm2. Jumlah panjang semua rusuk balok adalah... .

10. Dua botol yang berukuran sama berisi penuh dengan larutan gula. Rasio kandungan gula dan air pada botol pertama adalah 2 : 11 dan pada botol kedua adalah 3 : 5. Jika isi kedua botol tersebut dicampurkan, maka rasio kandungan gula dan air hasil campurannya adalah....


Kunci Jawaban

1. 130
2. 8m - 10
3. 50 cm
4. 20
5. 20
6. Rp120.000,00
7. 40 orang
8. 1.008
9. 72 cm
10. 55 : 153

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Kumpulan soal OSN Matematika SMP MTs


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x