Prediksi 25 Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTs Dilengkapi Kunci Jawaban

- 16 Mei 2022, 10:00 WIB
Prediksi 25 Soal   PAT Bahasa Indonesia  Kelas 8 SMP MTs  Dilengkapi Kunci Jawaban
Prediksi 25 Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP MTs Dilengkapi Kunci Jawaban /Pixabay

Kata tidak baku dalam kalimat tersebut terdapat pada nomor …
A.1
B.2
C.3
D.4
Jawaban : A

Baca Juga: Jokowi Angkat Isu Kesehatan sebagai Prioritas Indonesia dalam Presidensi G20 ASEAN-AS

Bacalah teks persuasi berikut untuk soal nomor 14-16!
Dunia pertanian saat ini sangat tergantung pada penggunaan pestisida dan insektisida untuk mengusir hama tanaman. Pestisida digunakan untuk mengusir hewan pengerat yang bisa memakan tanaman sebelum panen. Sedangkan insektisida digunakan para petani untuk membunuh hama serangga yang bisa menyebabkan gagal panen.
Tapi tahukah Anda bahwa 2 bahan kimia tersebut bisa meninggalkan residu dalam produk pertanian? Pestisida dan insektisida disemprotkan pada bagian daun dan buah tanaman pangan. Akibatnya, lambat laun zat-zat kimia beracun yang ada pada 2 obat kimia ini bisa masuk dalam buah atau daun. Celakanya, zat inipun bisa ikut masuk dalam tubuh manusia saat kita mengonsumsi makanan.
Zat-zat kimia berbahaya ini bisa masuk dalam sistem pencernaan dan peredaran darah manusia. Zat ini semakin hari semakin menumpuk dan bisa menimbulkan berbagai penyakit berbahaya dalam tubuh. Contohnya adalah penurunan fungsi ginjal dan hati yang bertugas menyaring zat berbahaya dari luar. Risiko terkena penyakit ganas seperti tumor dan kanker pun bisa lebih tinggi.
Karena itulah, mulai sekarang ayo kita lakukan tindakan pencegahan. Bagaimana caranya? Dengan memilah makanan yang akan dimakan. Sebisa mungkin pilihlah produk dengan label organik. Produk-produk ini ditanam dan dirawat dengan pupuk organik yang berasal dari kompos. Kemudian cuci bersih buah dan sayur sebelum kita makan agar pestisida yang menempel bisa luntur.

14.Alasan yang tepat bahwa teks tersebut merupakan teks persuasi adalah …
A.Memaparkan tentang bahaya-bahaya pestisida.
B.Berisi tentang cara-cara mengusir hama tanaman.
C.Menjelaskan tentang manfaat pestisida bagi pertanian.
D.Berisi ajakan untuk menghindari penggunaan pestisida.
Jawaban : D

15.Rangkaian argumen dalam teks tersebut terdapat pada paragraf …
A.1 dan 2
B.1 dan 4
C.2 dan 3
D.3 dan 4
Jawaban : A

Baca Juga: Presiden Jokowi Bertemu Elon Musk CEO SpaceX , November Berencana Datang ke Indonesia

16.Judul yang tepat berdasarkan teks persuasi di atas adalah .....
A.Bahaya Penggunaan Zat Kimia dalam Pertanian
B.Bahaya Bahan Pertanian untuk Kesehatan
C.Pilihlah Hasil Pertanian Sehat agar Tubuh Sehat
D.Pilihlah Makanan Sehat dengan Membeli Hasil Pertanian
Jawaban : A

17.Cermati kalimat rumpang berikut!
Padahal, itu penting sekali untuk kita ketahui … tidak terjerumus ke jalan yang salah.

Kata hubung yang tepat untuk melengkapi bagian rumpang tersebut adalah ...
A.jika
B.sebab
C.supaya
D.karena
Jawaban : C

Bacalah kutipan teks berikut!
Pecandu narkoba sangat sulit untuk menghentikan kebiasaan untuk mengonsumsi narkoba. Meski harganya mahal dan sulit untuk mendapatkannya, barang tersebut tidak dapat menghentikan mereka. Contoh di kota-kota besar banyak remaja yang rela melakukan apa saja demi memperoleh narkoba. Bahkan ada seorang pecandu yang rela menghisap darahnya sendiri untuk memenuhi hasratnya. Narkoba benar-benar dapat merusak akal sehat para penggunanya. […]

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Kemendikbud Kelas 8 SMP MTs


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah